4 Pembalap Astra Honda Racing Team Siap Tempur di ARRC Sentul

4 Pembalap Astra Honda Racing Team Siap Tempur di ARRC Sentul
JAKARTA, 7 Agustus 2016 – Tim Astra Honda Racing Team (AHRT) akan turun dengan 4 pembalap andalannya pada seri keempat Asia Road Racing Championship (ARRC) di Sentul International Circuit, Bogor, Minggu (7/8). Dimas Ekky, Gerry Salim, Muhammad Febriansyah dan Yaasiin Gabriel Somma, menyatakan sudah siap tempur. Tahun lalu, AHRT mampu menguasai podium 1 dan 2 pada race 2. Dimas Ekky, pada saat itu mampu menunjukan kemampuannya dengan meraih podium kedua meskipun dalam kondisi tangan yang cidera. ‎Sementara Gerry Salim, meski baru tahun ini naik Supersports 600cc, sudah menunjukan dominasinya pada ajang balap Indospeed Racing Series (IRS) pada kelas kejuaraan nasional supersport 600cc. "Balap di negara sendiri memberikan motivasi lebih untuk saya. Meski masih merasakan kelelahan setelah ajang balap 8 Hours Endurance World Championship, saya tetap yakin dapat memberikan podium dan menjadi kebanggaan bagi bangsa,” ujar Dimas Ekky. Senada dengan rekannya di Supersports 600cc, Dua pebalap di kelas Asia Dream Cup (ADC) juga turut punya pengalaman yang positif. M Febriansyah atau yang biasa dipanggil Ferry mampu bersaing di empat besar pada gelaran ADC 2015. Yaasiin Somma pun tumbuh dan dibina di Sentul International Circuit melalui Honda Racing School (HRS). Tentu hal itu memberi nilai tambah bagi persiapan Yaasiin di ADC. GM Marketing & Planning Analysis Division PT Astra Honda Motor (AHM) Agustinus Indraputra mengatakan kesempatan untuk bertanding di Indonesia hanya satu kali dalam gelaran ARRC 2016. Hal ini mendorong para pebalap muda binaan Honda akan berjuang keras mengukir prestasi yang membanggakan. Kegiatan balap ARRC di Sentul International Circuit, Bogor digelar sejak Jumat pagi (5/8) dengan sesi latihan bebas. Kemudian dilanjutkan sesi kualifikasi serta balap pertama kelas Supersports 600cc di Sabtu (6/8). Dan puncaknya pada hari Minggu (7/8), balapan akan dilakukan sebanyak 2 race untuk kelas ADC dan balap kedua untuk kelas Supersports 600cc. RAJU FEBRIAN

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Bangkitkan Nilai Sejarah Balap, Yamaha Rilis XSR900 GP
    Bangkitkan Nilai Sejarah Balap, Yamaha Rilis XSR900 GP
    Anjar Leksana . Hari ini
  • Ducati Indonesia Gelar Program Check-Up Gratis dan Diskon 70 persen Suku Cadang
    Ducati Indonesia Gelar Program Check-Up Gratis dan Diskon 70 persen Suku Cadang
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Michelin Indonesia Gelar Safety Riding Class untuk Pengendara Perempuan
    Michelin Indonesia Gelar Safety Riding Class untuk Pengendara Perempuan
    Anindiyo Pradhono . Hari ini
  • Honda Giorno+ 2024 Special Edition Bercorak Donald Duck
    Honda Giorno+ 2024 Special Edition Bercorak Donald Duck
    Anjar Leksana . 22 Apr, 2024
  • Aprilia SR-GT 200 Replica, Jadi Teman Liburan Asyik Berkat Ragam Keunggulannya
    Aprilia SR-GT 200 Replica, Jadi Teman Liburan Asyik Berkat Ragam Keunggulannya
    Bangkit Jaya Putra . 21 Apr, 2024
  • Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Zenuar Yoga . 22 Apr, 2024
  • Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Zenuar Yoga . 19 Apr, 2024
  • Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Zenuar Yoga . 18 Apr, 2024
  • Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Zenuar Yoga . 15 Apr, 2024
  • Punya Bagasi Luas, Deretan Skutik Ini Bisa Jadi Pilihan Buat Mudik
    Punya Bagasi Luas, Deretan Skutik Ini Bisa Jadi Pilihan Buat Mudik
    Zenuar Yoga . 26 Mar, 2024
  • Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Zenuar Yoga . 16 Apr, 2024
  • Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Zenuar Yoga . 08 Apr, 2024
  • Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2024
  • Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 21 Mar, 2024
  • Biar Aman dan Nyaman di Jalan, Ini Tips Berkendara saat Berpuasa
    Biar Aman dan Nyaman di Jalan, Ini Tips Berkendara saat Berpuasa
    Zenuar Yoga . 20 Mar, 2024
  • Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Setyo Adi Nugroho . 08 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    Bangkit Jaya Putra . 07 Feb, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    Setyo Adi Nugroho . 04 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    Anindiyo Pradhono . 01 Feb, 2024
  • Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Zenuar Yoga . 27 Okt, 2023