100 Jaringan Diler Resmi Hyundai Sudah Beroperasi di Indonesia

Hyundai dealership


Berbarengan eksistensi penuh di Tanah Air, Hyundai turut serius memperluas jaringan diler. Pertambahannya begitu pesat hingga sekarang mencapai 100 diler resmi tersebar di seluruh Indonesia. Kolaborasi dengan mitra strategis tak luput dari keberhasilan dan akan terus berkembang. Inilah jawaban demi memenuhi kebutuhan dan meningkatkan layanan pengguna mobil Hyundai.

KEY TAKEAWAYS

  • Sudah 100 diler Hyundai beroperasi di 40 kota

    Semuanya tersedia AC Charging Station dan terhubung dengan layanan Click-to-Buy
  • Sebanyak 100 diler resmi sudah beroperasi dan tersebar di 40 kota. Semuanya dilengkapi AC Charging Station untuk pengisian baterai mobil listrik milik pelanggan. Lalu tentunya didukung berbagai fasilitas penjualan, servis dan ketersediaan suku cadang komplet. Setiap bengkel dilengkapi working bay yang didukung teknisi terlatih dan bersertifikasi dari Hyundai Motors Indonesia. Mau test drive mobil baru pun bisa. Tersedia unit tes Staria, Kona Electric, Ioniq Electric, Palisade, Santa Fe dan Creta.

    “Kami sangat senang dapat menghadirkan seluruh dealer ini sebagai komitmen Hyundai dalam memaksimalkan pengalaman pelanggan saat mencari mobil Hyundai yang sesuai dengan kebutuhan masing-masing. Melalui 100 diler yang tersebar di lokasi-lokasi strategis di Indonesia, kami berharap agar produk dan layanan Hyundai dapat semakin mudah diakses. Para pelanggan yang mengunjungi dealer Hyundai juga dapat merasakan berbagai fasilitas bertaraf internasional. Ke depannya, Hyundai akan terus menyediakan produk maupun layanan berkualitas untuk memenuhi ekspektasi pelanggan Hyundai, serta menyediakan kebutuhan mobilitas sehari-hari yang menyenangkan,” kata SungJong Ha, President Director PT Hyundai Motors Indonesia, lewat rilis pers, (9/3).

    Baca Juga: Hyundai Motors Buka Diler di Pegangsaan Jakarta Utara, Banyak Promo Menarik

     

    Di tengah pandemi Covid-19 yang masih melanda, tentu banyak calon pelanggan enggan keluar rumah. Makanya tercipta inovasi untuk memudahkan pembelian dan memberi pengalaman berbeda. Semua diler Hyundai sudah terintegrasi dengan 'Click-to-Buy'. Ini adalah platform penjualan Hyundai yang bisa diakses secara online. Sehingga membeli mobil dapat dilakukan secara aman. Click-to-Buy tersedia di website resmi www.hyundai.com/id/id. Calon pembeli bisa melihat semua produk Hyundai, mengenal fitur-fiturnya, reservasi test drive sampai melakukan pemesanan unit.

    Layanan program penjualan dan purnajual dari Hyundai juga semakin lengkap. Sehingga memiliki mobil Hyundai sekarang ini semakin tenang. Program-program ini antara lain: (Odi)

    • Hyundai Call Center selama 24 jam di 0-800-1-878-878
    • Garansi dasar 3 tahun atau 100.000 km (yang mana tercapai lebih dulu)
    • Gratis biaya jasa perawatan hingga 5 tahun atau 75.000 km (yang mana tercapai lebih dulu & hanya untuk biaya jasa)
    • Gratis 24 jam Roadside Assistance (melalui Call Center Hyundai di 0-800-1-878-878)
    • Program Layanan Hyundai Datang ke Mana Saja (melalui Call Center Hyundai di 0-800-1-878-878)
    • Gratis 24 jam Emergency Mobile Charging Service selama masa garansi (melalui Call Center Hyundai di 0-800-1-878-878 & berlaku di Jabodetabek, Bandung, dan Surabaya)
    • Gratis suku cadang hingga 3 tahun atau 45.000 km (yang mana tercapai lebih dulu & sesuai jadwal perawatan rutin khusus untuk pelanggan STARIA)
    • Garansi Baterai Kendaraan Listrik selama 8 Tahun/160,000 km (untuk pelanggan mobil listrik)
    • Gratis AC Home Charger dan Biaya Instalasi (untuk setiap pembelian kendaraan listrik Hyundai)
    • Gratis portable charger (untuk setiap pembelian kendaraan listrik Hyundai).

     

    Baca Juga: Pelatih Timnas Shin Tae-yong Dapat Hadiah Dua Mobil dari Hyundai Indonesia

     

    Baca Semua

    Artikel Unggulan

    Artikel yang direkomendasikan untuk anda

    Baca Semua

    Mobil Hyundai Unggulan

    • Yang Akan Datang

    Artikel Mobil Hyundai dari Carvaganza

    • Hyundai Siap Launching Kona EV Terbaru, Sebut Harga Rp500 Jutaan
      Hyundai Siap Launching Kona EV Terbaru, Sebut Harga Rp500 Jutaan
      Muhammad Hafid . 27 Mei, 2024
    • Jemput Bola Tengah Tahun, Hyundai Gelar Pameran di PIK 2
      Jemput Bola Tengah Tahun, Hyundai Gelar Pameran di PIK 2
      Muhammad Hafid . 26 Mei, 2024
    • Hyundai Rilis Palisade XRT Tampil Serba Hitam, Cocoknya Harga Berapa?
      Hyundai Rilis Palisade XRT Tampil Serba Hitam, Cocoknya Harga Berapa?
      Muhammad Hafid . 25 Mei, 2024
    • Hyundai Ioniq 5 N Memang Kencang, Tapi Juga Punya Kelebihan Berikut Ini
      Hyundai Ioniq 5 N Memang Kencang, Tapi Juga Punya Kelebihan Berikut Ini
      Anindiyo Pradhono . 22 Mei, 2024
    • Hyundai Gandeng ITB Kembangkan Teknologi Perintah Suara AI
      Hyundai Gandeng ITB Kembangkan Teknologi Perintah Suara AI
      Anjar Leksana . 21 Mei, 2024

    Artikel Mobil Hyundai dari Oto

    • Berita
    • Artikel Feature
    • Road Test
    • Pajak Tahunan Cuma Rp1 Jutaan, Cek Harga Bekas Hyundai Ioniq 5
      Pajak Tahunan Cuma Rp1 Jutaan, Cek Harga Bekas Hyundai Ioniq 5
      Anjar Leksana . 27 Mei, 2024
    • All New Hyundai Kona Electric Tak Lama Lagi Meluncur
      All New Hyundai Kona Electric Tak Lama Lagi Meluncur
      Muhammad Hafid . 27 Mei, 2024
    • Hyundai Adakan Pameran di Aloha Beach PIK 2
      Hyundai Adakan Pameran di Aloha Beach PIK 2
      Muhammad Hafid . 26 Mei, 2024
    • Hyundai Tambah Varian Baru Palisade
      Hyundai Tambah Varian Baru Palisade
      Muhammad Hafid . 25 Mei, 2024
    • Bukan Sekadar Mobil Listrik Biasa, Ini Kehebatan Hyundai Ioniq 5 N
      Bukan Sekadar Mobil Listrik Biasa, Ini Kehebatan Hyundai Ioniq 5 N
      Anindiyo Pradhono . 21 Mei, 2024
    • Adu LSUV Punya ADAS, Hyundai Stargazer X Lawan Honda BR-V
      Adu LSUV Punya ADAS, Hyundai Stargazer X Lawan Honda BR-V
      Setyo Adi Nugroho . 29 Agu, 2023
    • Hyundai Stargazer X Vs Mitsubishi Xpander Cross, Pilih Mana?
      Hyundai Stargazer X Vs Mitsubishi Xpander Cross, Pilih Mana?
      Setyo Adi Nugroho . 16 Agu, 2023
    • Hyundai Stargazer Prime Bertabur Fitur dan Kelengkapan, Simak Detailnya
      Hyundai Stargazer Prime Bertabur Fitur dan Kelengkapan, Simak Detailnya
      Eka Zulkarnain . 25 Mei, 2023
    • Toyota bZ4X vs Hyundai Ioniq 5, Apakah Sang Raja Tergoyahkan?
      Toyota bZ4X vs Hyundai Ioniq 5, Apakah Sang Raja Tergoyahkan?
      Setyo Adi Nugroho . 15 Nov, 2022
    • Bujet Rp250 Jutaan, Hyundai Stargazer Active atau Toyota Avanza G?
      Bujet Rp250 Jutaan, Hyundai Stargazer Active atau Toyota Avanza G?
      Setyo Adi Nugroho . 28 Okt, 2022
    • Road Test Hyundai Stargazer X: Mudah Melibas Jalanan Pegunungan!
      Road Test Hyundai Stargazer X: Mudah Melibas Jalanan Pegunungan!
      Setyo Adi Nugroho . 13 Des, 2023
    • Test Drive Hyundai Stargazer X: Mencari Perbedaan Nyata untuk Segmen Berbeda
      Test Drive Hyundai Stargazer X: Mencari Perbedaan Nyata untuk Segmen Berbeda
      Wahyu Hariantono . 04 Sep, 2023
    • First Drive Hyundai Stargazer X: Serupa Tapi Tak Sama
      First Drive Hyundai Stargazer X: Serupa Tapi Tak Sama
      Setyo Adi Nugroho . 24 Agu, 2023
    • Road Test Hyundai Stargazer Prime: Jempolan Buat Harian, SmartSense Mengejutkan
      Road Test Hyundai Stargazer Prime: Jempolan Buat Harian, SmartSense Mengejutkan
      Setyo Adi Nugroho . 09 Nov, 2022
    • Test Drive Hyundai Stargazer Prime: Keunggulannya Muncul saat Perjalanan Jarak Jauh
      Test Drive Hyundai Stargazer Prime: Keunggulannya Muncul saat Perjalanan Jarak Jauh
      Wahyu Hariantono . 12 Sep, 2022