Auto2000 Sediakan Posko dan Bengkel Siaga saat Libur Natal dan Tahun Baru

bengkel Auto2000

 

KEY TAKEAWAYS

  • Total 113 layanan Bengkel Siaga Auto2000 tetap buka seperti biasa

    Melayani servis berkala hingga perbaikan berat tanpa ada tambahan biaya jasa dan parts.
  • Jelang libur Natal dan tahun baru. Auto2000 menggelar Posko Siaga dan mengoperasikan Bengkel Siaga. Program ini merupakan tradisi tahunan yang disediakan untuk menunjang serta melayani pelanggan Toyota. Termasuk dalam rangka memberikan rasa aman maupun nyaman. Layanan ini tersedia mulai 23 Desember 2022 sampai 6 Januari 2023.

    Setidaknya ada 3 posko mudik Auto2000: 

    1. Posko Cikampek Rest Area Km 57 – Auto2000 Cikarang
    2. Posko Probolinggo Rest Area Utama Raya – Auto2000 Probolinggo
    3. Posko Siaga Cisarua – Puncak Raya Hotel

     

    Tak perlu khawatir, operasional 24 jam penuh. Posko Siaga Auto2000 sanggup melayani kebutuhan servis berkala dan pekerjaan perbaikan kendaraan ringan. Untuk waktu pengerjaan, dipastikan di bawah 2 jam. Personil posko siaga terdiri dari setidaknya 3 teknisi, 1 foreman atau service advisor, 1 penanggungjawab posko siaga dan 1 penanggung jawab prokes Covid-19.

    Posko Siaga Auto2000 menerapkan protokol kesehatan (prokes)Covid-19 yang ketat mengikuti aturan pemerintah. Selain pelayanan servis, fasilitas posko siaga juga dilengkapi dengan satelite TV dan wifi gratis. Selain itu, ada diskon jasa servis 20 persen, free check up, free wiper fluid, gratis pelumas 1 liter untuk SBE dan ganti Oli. Terus, ada tambahan promo di posko siaga, yaitu:

    No

    Activity

    Benefit

    1

    Diskon Jasa Servis

    Diskon Jasa 20 Persen

    2

    Free Check Up

    Free Check Up

    3

    Fee Wiper Fluid

    Free Wiper Fluid

    4

    Free Oli 1 Liter

    Free Oli 1 untuk SBE dan Ganti Oli

    Baca Juga: Auto2000 Jual Toyota Innova dan Alphard Edisi Kolaborasi Iwan Tirta

    Ada total 113 layanan Bengkel Siaga Auto2000 tetap buka seperti biasa pada mulai 23 Desember sampai 1 Januari 2023. Sebanyak 77 bengkel buka pada 25 Desember 2022 dan 59 bengkel buka pada 1 Januari 2023. Jam operasional bengkel siaga pukul 08.00 – 16.00 WIB, dan melayani seluruh kebutuhan perawatan kendaraan pelanggan seperti biasa. Mulai dari servis berkala hingga perbaikan berat tanpa ada tambahan biaya jasa dan parts.

    Pelanggan diharapkan bisa melakukan booking servis melalui Auto2000 Digiroom sebelum datang ke bengkel siaga. Sehingga mendapatkan kepastian bahwa kendaraan customer bisa ditangani secara maksimal oleh cabang Auto2000.

    “Urusan Toyota lebih mudah, Auto2000 mendirikan 3 Posko Siaga yang beroperasi 24 jam penuh. Kemudian juga ada bengkel siaga yang tetap buka di hari libur Natal dan tahun baru 2023. Selamat berlibur dan semoga selamat dalam perjalanan pergi sampai kembali pulang. Silakan manfaatkan semua fasilitas yang disediakan, juga promo untuk  servis berkala di Auto2000 Digiroom,” jelas Nur Imansyah Tara, Aftersales Business Division Head Auto2000. (Alx/Odi)

     

    Baca Juga: Banyak Promo Penjualan Toyota Menarik dari Auto2000

    Baca Semua

    Artikel Unggulan

    Artikel yang direkomendasikan untuk anda

    Baca Semua

    Mobil Toyota Unggulan

    • Yang Akan Datang

    Artikel Mobil Toyota dari Carvaganza

    • MPV Favorit Keluarga Indonesia, Toyota Avanza Masih Relevan Dipinang
      MPV Favorit Keluarga Indonesia, Toyota Avanza Masih Relevan Dipinang
      Muhammad Hafid . Hari ini
    • Toyota raBit: Inovasi Etanol Selulosa dan Strategi Multipathway Menuju Netralitas Karbon
      Toyota raBit: Inovasi Etanol Selulosa dan Strategi Multipathway Menuju Netralitas Karbon
      Anindiyo Pradhono . Hari ini
    • Toyota Hiace Concept Tampilkan Van Serbaguna Masa Depan di Japan Mobility Show 2025
      Toyota Hiace Concept Tampilkan Van Serbaguna Masa Depan di Japan Mobility Show 2025
      Anindiyo Pradhono . 05 Nov, 2025
    • Visualisasi Toyota Corolla Concept di Japan Mobility Show 2025: Arah Baru Sedan Masa Depan
      Visualisasi Toyota Corolla Concept di Japan Mobility Show 2025: Arah Baru Sedan Masa Depan
      Anindiyo Pradhono . 02 Nov, 2025
    • Century 'Keluar' dari Toyota, Jadi Merek Lebih Mewah di Atas Lexus
      Century 'Keluar' dari Toyota, Jadi Merek Lebih Mewah di Atas Lexus
      Anindiyo Pradhono . 31 Okt, 2025

    Artikel Mobil Toyota dari Oto

    • Berita
    • Artikel Feature
    • Road Test
    • raBit: Etanol Selulosa dan Jalan Multipathway Toyota Menuju Netralitas Karbon
      raBit: Etanol Selulosa dan Jalan Multipathway Toyota Menuju Netralitas Karbon
      Anindiyo Pradhono . 05 Nov, 2025
    • Toyota Tampilkan Interpretasi Van Serbaguna Masa Depan di JMS 2025
      Toyota Tampilkan Interpretasi Van Serbaguna Masa Depan di JMS 2025
      Anindiyo Pradhono . 04 Nov, 2025
    • Dari EV hingga FCEV, Toyota Menolak Jalan Tunggal Menuju Dekarbonisasi
      Dari EV hingga FCEV, Toyota Menolak Jalan Tunggal Menuju Dekarbonisasi
      Anindiyo Pradhono . 03 Nov, 2025
    • Toyota Membuka Babak Baru Lewat Corolla Concept
      Toyota Membuka Babak Baru Lewat Corolla Concept
      Anindiyo Pradhono . 31 Okt, 2025
    • Mobil Hybrid Toyota Ramaikan Autovaganza 2025, Pengunjung Bisa Test Drive
      Mobil Hybrid Toyota Ramaikan Autovaganza 2025, Pengunjung Bisa Test Drive
      OTO . 26 Okt, 2025
    • Alasan Toyota Avanza Tetap Jadi Pilihan Keluarga Indonesia Hingga Sekarang
      Alasan Toyota Avanza Tetap Jadi Pilihan Keluarga Indonesia Hingga Sekarang
      Muhammad Hafid . Hari ini
    • Toyota Veloz 2025, Evolusi MPV Keluarga yang Tetap Relevan di Tengah Persaingan
      Toyota Veloz 2025, Evolusi MPV Keluarga yang Tetap Relevan di Tengah Persaingan
      Muhammad Hafid . Hari ini
    • Wuling Cortez Darion Resmi Meluncur, Tantang Banyak Segmen MPV Indonesia
      Wuling Cortez Darion Resmi Meluncur, Tantang Banyak Segmen MPV Indonesia
      Muhammad Hafid . 05 Nov, 2025
    • Wuling Cortez Darion Resmi Meluncur, Tantang Banyak Segmen MPV Indonesia
      Wuling Cortez Darion Resmi Meluncur, Tantang Banyak Segmen MPV Indonesia
      Muhammad Hafid . 05 Nov, 2025
    • Ada Pembaruan Camry, Ini Daftar Model Sedan Terkini
      Ada Pembaruan Camry, Ini Daftar Model Sedan Terkini
      Setyo Adi Nugroho . 09 Okt, 2025
    • Test Drive Pikap Toyota Hilux Rangga: Bukan Sekadar Kendaraan Niaga Biasa
      Test Drive Pikap Toyota Hilux Rangga: Bukan Sekadar Kendaraan Niaga Biasa
      Zenuar Yoga . 23 Des, 2024
    • First Drive New Toyota Fortuner 4x2 VRZ: Tambah Fitur TSS dan T-intouch
      First Drive New Toyota Fortuner 4x2 VRZ: Tambah Fitur TSS dan T-intouch
      Setyo Adi Nugroho . 13 Sep, 2024
    • Off-road Test New Toyota Fortuner 2.8 GR-S 4x4: Untuk Segala Medan
      Off-road Test New Toyota Fortuner 2.8 GR-S 4x4: Untuk Segala Medan
      Setyo Adi Nugroho . 12 Sep, 2024
    • First Drive New Toyota Fortuner GR-S 4x4: Kaya Fitur, Rasa Masih Sama
      First Drive New Toyota Fortuner GR-S 4x4: Kaya Fitur, Rasa Masih Sama
      Alvando Noya . 09 Sep, 2024
    • First Drive Toyota Hilux Rangga Standard MT:  Calon Bintang Kendaraan Niaga
      First Drive Toyota Hilux Rangga Standard MT: Calon Bintang Kendaraan Niaga
      Setyo Adi Nugroho . 25 Jul, 2024