Big Bear Choppers Tawarkan Moge Personalized

JAKARTA, 10 April 2016 -- Ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2016 yang berlangsung 7 hingga 17 April 2016 dimanfaatkan berbagai rumah modifikasi untuk memamerkan hasil karya mereka. Salah satunya adalah rumah modifikasi motor gede (moge) custom asal Amerika Serikat, Big Bear Choppers. Dalam booth dengan tema "Old Skool Garage", terlihat beberapa model yang parkir di Hall C, JIExpo Kemayoran. Model tersebut meliputi tipe Rage rigid, The Sled series, Bear Bones, Athena series Prostreet/Chopper, Titanium, Merc series, Devils Advocate series 2-up/Prostreet/Chopper, Venom series Prostreet/Chopper/2-up, Reaper Chopper Softail Chopper, Screamin Demon rigid, dan Miss Behavin Softail Prostreet. “Kami menawarkan beberapa tipe, sesuai model rangkanya,” terang Jogyo Susilo selaku Managing Director PT BBCMoto Indonesia. Menurut Jogyo, BBC menerima pesanan sesuai keinginan dan selera konsumen. “Bila konsumen ingin memesan desain atau warna tersendiri, selama masih dalam tipe yang tersedia dan rangka yang ditentukan, akan kami layani. Untuk pengerjaan sekitar 3,5 bulan, plus 2 bulan untuk sampai di tangan konsumen,” kata Jogyo. Moge custom ini menggunakan mesin S&S Vtwin enggine berkubikasi mulai dari 1.800 cc sampai dengan 2.500 cc. Sementara untuk harga yang ditawarkan bengkel yang bermarkas di Jalan Pangeran Antasari No.21, Jakarta Selatan ini mulai dari Rp 700 juta hingga Rp 1,5 miliar. Nah, Mau buat moge dengan selera Anda? Pesan saja di BBC Indonesia [gallery columns="5" ids="12497,12496,12494,12493,12495"> ANDHIKA KRESNA

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Yamaha Rayakan 70 Tahun dengan Livery Ikonik, MX King 150 hingga XSR 155 Hadir dalam Edisi Spesial
    Yamaha Rayakan 70 Tahun dengan Livery Ikonik, MX King 150 hingga XSR 155 Hadir dalam Edisi Spesial
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Akhirnya Kembali Masuk Indonesia, Yamaha TMax Dijual Resmi dengan Harga Mulai Rp455 Juta
    Akhirnya Kembali Masuk Indonesia, Yamaha TMax Dijual Resmi dengan Harga Mulai Rp455 Juta
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Monster Energy Yamaha MotoGP Resmi Masuki Era V4, Luncurkan Livery YZR-M1 2026 di Indonesia
    Monster Energy Yamaha MotoGP Resmi Masuki Era V4, Luncurkan Livery YZR-M1 2026 di Indonesia
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Royal Alloy JPS 245 Masuk Indonesia, Skuter Klasik Premium Harga Rp100 Jutaan
    Royal Alloy JPS 245 Masuk Indonesia, Skuter Klasik Premium Harga Rp100 Jutaan
    Zenuar Yoga . 21 Jan, 2026
  • Debut Kunjungan ke Sekolah, Toprak Razgatlıoğlu Sambangi SMK Negeri 39 Jakarta
    Debut Kunjungan ke Sekolah, Toprak Razgatlıoğlu Sambangi SMK Negeri 39 Jakarta
    Zenuar Yoga . 21 Jan, 2026
  • Duel Skutik Premium Bergengsi: Yamaha XMax TechMax Vs Honda Forza 250? Ini Perbandingannya
    Duel Skutik Premium Bergengsi: Yamaha XMax TechMax Vs Honda Forza 250? Ini Perbandingannya
    Zenuar Yoga . 14 Jan, 2026
  • Evolusi Honda Vario 125, Skutik Praktis yang Terus Laris
    Evolusi Honda Vario 125, Skutik Praktis yang Terus Laris
    Zenuar Yoga . 09 Jan, 2026
  • Kawasaki W175 Street vs Yamaha XSR155: Pilih Retro Autentik atau Klasik Modern?
    Kawasaki W175 Street vs Yamaha XSR155: Pilih Retro Autentik atau Klasik Modern?
    Zenuar Yoga . 08 Jan, 2026
  • Komparasi Skutik Naked Handlebar: Vario 125 Street vs Suzuki Nex Crossover vs Yamaha X-Ride
    Komparasi Skutik Naked Handlebar: Vario 125 Street vs Suzuki Nex Crossover vs Yamaha X-Ride
    Zenuar Yoga . 07 Jan, 2026
  • Pergeseran Takhta Sang Legenda: Babak Akhir Perjalanan Yamaha Vixion R
    Pergeseran Takhta Sang Legenda: Babak Akhir Perjalanan Yamaha Vixion R
    Zenuar Yoga . 06 Jan, 2026
  • Waspada Jalan Basah! Yamaha Bagikan 7 Tips Berkendara Saat Hujan
    Waspada Jalan Basah! Yamaha Bagikan 7 Tips Berkendara Saat Hujan
    Zenuar Yoga . 19 Jan, 2026
  • Mengapa Garis Marka Jalan Licin Saat Hujan? Ini Penjelasan Teknis dan Tips Aman untuk Pengendara Motor
    Mengapa Garis Marka Jalan Licin Saat Hujan? Ini Penjelasan Teknis dan Tips Aman untuk Pengendara Motor
    Zenuar Yoga . 09 Jan, 2026
  • Jangan Sembarangan! Ini Tips Merawat Helm Premium Agar Awet
    Jangan Sembarangan! Ini Tips Merawat Helm Premium Agar Awet
    Zenuar Yoga . 20 Agu, 2025
  • Yamaha Mio M3 125: Skutik Lincah yang Mudah Dimodifikasi
    Yamaha Mio M3 125: Skutik Lincah yang Mudah Dimodifikasi
    Zenuar Yoga . 03 Jul, 2025
  • Tips Rawat Baterai Motor Listrik Agar Awet ala United E-Motor
    Tips Rawat Baterai Motor Listrik Agar Awet ala United E-Motor
    Bangkit Jaya Putra . 21 Apr, 2025
  • Test Ride All New Honda Vario 125 Street: Handling Lebih Enak dan Rileks
    Test Ride All New Honda Vario 125 Street: Handling Lebih Enak dan Rileks
    Ardiantomi . 04 Des, 2025
  • First Ride All New Honda Vario 125: Tawaran Agilitas dari Bobot Mesin yang Lebih Ringan
    First Ride All New Honda Vario 125: Tawaran Agilitas dari Bobot Mesin yang Lebih Ringan
    Setyo Adi Nugroho . 02 Des, 2025
  • First Ride Suzuki Satria PRO: Semakin Canggih, Tetap Gesit dan Menarik
    First Ride Suzuki Satria PRO: Semakin Canggih, Tetap Gesit dan Menarik
    Zenuar Yoga . 10 Nov, 2025
  • Test Ride Piaggio Medley S: Skutik Alternatif Buat yang Bosan Merek Jepang
    Test Ride Piaggio Medley S: Skutik Alternatif Buat yang Bosan Merek Jepang
    Ardiantomi . 17 Sep, 2025
  • First Ride Honda ADV160 RoadSync 2025: Tambahan Fitur yang Lebih Nyaman
    First Ride Honda ADV160 RoadSync 2025: Tambahan Fitur yang Lebih Nyaman
    Setyo Adi Nugroho . 16 Sep, 2025