Garansi dan Warranty Berbeda, Pemilik Wajib Paham Pengertian serta Ketentuannya

car warranty

 

KEY TAKEAWAYS

  • Warranty dan garansi ternyata memiliki definisi berbeda

    Pemilik juga perlu memahami pengertian serta syarat dan ketentuan, supaya tidak hangus atau tertola
  • Saat Anda beli mobil baru, selalu diberikan warranty dan garansi resmi. Hal itu diberikan sebagai bagian dari layanan dalam menyuguhkan keamanan dan kenyamanan. Tentu dalam keterkaitannya dengan kebutuhan mobilitas. Pemilik juga perlu memahami pengertian serta syarat dan ketentuan. Keduanya punya beda makna, supaya tidak hangus atau tertolak.

     

    Pengertian Warranty Mobil

    Untuk diketahui, warranty dan garansi mobil punya definisi berbeda. Karena ada beberapa yang menyamakan pengertian keduanya. Warranty sendiri adalah jaminan tertulis atas kualitas produk dan pernyataan tanggung jawab produsen. Yakni untuk memperbaiki atau mengganti produk rusak secara cuma-cuma. Baik di setiap masalah desain maupun produksi di kendaraan.

    Berlakunya masa warranty sesuai dengan syarat dan ketentuan dalam buku servis. Atau permintaan dan pemberitahuan khusus produsen mobil. Sedangkan pengertian garansi mobil adalah jaminan atas pengerjaan jasa service (general repair/body paint). Ambil contoh, garansi service/perbaikan di Auto2000 berlaku 14 hari setelah pengerjaan general repair. Lalu 3 bulan setelah pengerjaan body paint di bengkel resmi.

     

    Pengecualian Warranty Mobil

    Pengecualian warranty, komponen yang habis karena terpakai. Terus kerusakan karena kesalahan pemakaian atau karena faktor eksternal. Makanya, harus hati-hati ketika ingin memodifikasi mobil. Sebab bisa menggugurkan warranty. Lingkup perbaikan warranty hanya meliputi biaya perbaikan suku cadang dan jasa. Tepatnya, yang dikeluarkan dengan sepatutnya guna memperbaiki kerusakan ditanggung oleh Toyota.

     

    Masa Berlaku Warranty

    Di bengkel Auto2000 masa berlaku warranty yaitu 3 tahun atau 100.000 km. Bergantung mana yang tercapai lebih dahulu, terhitung dari tanggal penyerahan mobil ke pelanggan. Khusus untuk baterai aki, masa berlaku warranty adalah 12 bulan atau 20.000 km. Sedangkan untuk baterai mobil listrik Toyota bZ4X dan mobil All New Kijang Innova Zenix Hybrid. Masa berlaku warranty adalah 8 tahun atau 160.000 km.

    Kalau pemilik mobil baru Toyota, mendapatkan benefit Program T-Care. Yaitu gratis biaya jasa service (free labor) dan bebas biaya suku cadang (free parts). Batasannya sampai dengan servis berkala ke-7 (maks. 3 tahun/60.000 km). Serta keuntungan perpanjangan Toyota warranty (extended warranty) 1 tahun/ 20.000 km bagi model tertentu. Syarat service pertama maksimal 1 bulan/1.000 km dilakukan.

     

    Syarat Berlakunya Warranty

    Anda harus mengemudikan, menangani dan merawat mobil Toyota dengan baik. Sesuai buku pedoman pemilik kendaraan. Selain itu, pelanggan juga diwajibkan untuk melaksanakan servis berkala di bengkel Auto2000 yang terdiri atas servis berkala 1.000 km atau 1 bulan pertama dan setiap kelipatan 10.000 km atau 6 bulan. Servis berkala memastikan klaim warranty tidak gugur. Jika suatu saat terjadi kerusakan karena catatan kondisi mobil dan rekaman perbaikan tercatat dengan baik. Pelanggan wajib menyimpan bukti pelaksanaan servis berkala dalam masa warranty. Sewaktu-waktu dapat diperlihatkan sebagai bukti dilaksanakannya perawatan berkala.

     

    Cara Klaim Warranty

    Mudah, kalau mau klaim. Tinggal membawa mobil Toyota dan buku warranty ke bengkel Auto2000 terdekat. Service advisor akan melakukan evaluasi. Jika sesuai dengan ketentuan. Maka workshop siap memulihkan kerusakan dengan cara perbaikan atau mengganti komponen rusak.

    “Auto2000 berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dengan menyiapkan warranty dan garansi. Salah satu syarat pentingnya yaitu servis pada 1 bulan pertama di bengkel Auto2000 atau via THS – Auto2000 Home Service. Segera booking servis berkala lewat Digiroom. Manfaatkan promo menguntungkan yang ditawarkan,” ucap Nur Imansyah Tara, Aftersales Business Division Head Auto2000. (Alx/Odi)

     

    Baca Juga: Ada 5 Macam Oli yang Dipakai Mobil, Kenali dan Cek Jadwal Penggantiannya

    Baca Semua

    Artikel Unggulan

    Artikel yang direkomendasikan untuk anda

    Baca Semua

    Mobil Unggulan

    • Yang Akan Datang

    Artikel Mobil dari Carvaganza

    • Chery: Value Tiggo Cross Lebih Oke Daripada LCGC Jepang
      Chery: Value Tiggo Cross Lebih Oke Daripada LCGC Jepang
      Bangkit Jaya . 15 Jan, 2026
    • Hyundai Staria Debut Versi EV di Brussels Motor Show 2026, Punya Sistem 800 Volt
      Hyundai Staria Debut Versi EV di Brussels Motor Show 2026, Punya Sistem 800 Volt
      Anindiyo Pradhono . 15 Jan, 2026
    • Pentingnya Melindungi Cat Mobil, Cek Manfaat Pakai Cover Mobil Outdoor
      Pentingnya Melindungi Cat Mobil, Cek Manfaat Pakai Cover Mobil Outdoor
      Muhammad Hafid . 15 Jan, 2026
    • Cadillac F1 Ungkap Livery Pra Debut, Ada Nama Engineer Indonesia
      Cadillac F1 Ungkap Livery Pra Debut, Ada Nama Engineer Indonesia
      Wahyu Hariantono . 15 Jan, 2026
    • New Carens Jadi Model Pertama Kia Sales Indonesia, Simak Spesifikasinya
      New Carens Jadi Model Pertama Kia Sales Indonesia, Simak Spesifikasinya
      Anjar Leksana . 15 Jan, 2026

    Artikel Mobil dari Oto

    • Berita
    • Artikel Feature
    • Advisory Stories
    • Road Test
    • Sirkuit All-Terrain BYD, Pusat Pengembangan NEV untuk Jawab Kebutuhan Global
      Sirkuit All-Terrain BYD, Pusat Pengembangan NEV untuk Jawab Kebutuhan Global
      Setyo Adi Nugroho . Hari ini
    • Fitur Water Wading Menjadi Andalan Chery J6 Series untuk Menerjang Genangan
      Fitur Water Wading Menjadi Andalan Chery J6 Series untuk Menerjang Genangan
      Anjar Leksana . 15 Jan, 2026
    • Hyundai STARIA Electric 2026 Debut, Pakai Arsitektur 800-Volt dengan Charging Kilat!
      Hyundai STARIA Electric 2026 Debut, Pakai Arsitektur 800-Volt dengan Charging Kilat!
      Anindiyo Pradhono . 15 Jan, 2026
    • MG Tawarkan Program Penjualan 2026, Janjikan Keuntungan hingga Rp100 Jutaan
      MG Tawarkan Program Penjualan 2026, Janjikan Keuntungan hingga Rp100 Jutaan
      Anjar Leksana . 15 Jan, 2026
    • Kia Sales Indonesia Tampilkan Wujud New Carens 2026 Secara Perdana
      Kia Sales Indonesia Tampilkan Wujud New Carens 2026 Secara Perdana
      Anjar Leksana . 15 Jan, 2026
    • First Impression Mazda 6e Fastback: Kembalinya Ikon Mazda di Era Elektrifikasi
      First Impression Mazda 6e Fastback: Kembalinya Ikon Mazda di Era Elektrifikasi
      Anindiyo Pradhono . 15 Jan, 2026
    • Ramah Kantong, Menghitung Efisiensi Mode EV Wuling Darion PHEV
      Ramah Kantong, Menghitung Efisiensi Mode EV Wuling Darion PHEV
      Setyo Adi Nugroho . 08 Jan, 2026
    • 5 Kelebihan Hyundai Stargazer Cartenz X yang Membuatnya Layak Dipinang
      5 Kelebihan Hyundai Stargazer Cartenz X yang Membuatnya Layak Dipinang
      OTO . 05 Jan, 2026
    • Mengenal Fitur Regenerative Braking System di All New Hyundai Kona Electric
      Mengenal Fitur Regenerative Braking System di All New Hyundai Kona Electric
      OTO . 05 Jan, 2026
    • Tawaran Keunggulan Lepas L8, Dari Baterai sampai Prosesor
      Tawaran Keunggulan Lepas L8, Dari Baterai sampai Prosesor
      Setyo Adi Nugroho . 02 Jan, 2026
    • Cat Mobil Harian Lebih Awet, Ini Solusi Perlindungan dari Keiko Automotive
      Cat Mobil Harian Lebih Awet, Ini Solusi Perlindungan dari Keiko Automotive
      Muhammad Hafid . 14 Jan, 2026
    • Cara Mengoptimalkan EV untuk Perjalanan Keluarga
      Cara Mengoptimalkan EV untuk Perjalanan Keluarga
      Setyo Adi Nugroho . 24 Des, 2025
    • Kondisi Ban Mobil Jadi Hal Penting saat Perjalanan Mudik Nataru Musim Hujan
      Kondisi Ban Mobil Jadi Hal Penting saat Perjalanan Mudik Nataru Musim Hujan
      Anjar Leksana . 24 Des, 2025
    • Jelang Libur Akhir Tahun, Simak Tips Maksimalkan Bepergian dengan Mobil Hibrida
      Jelang Libur Akhir Tahun, Simak Tips Maksimalkan Bepergian dengan Mobil Hibrida
      Setyo Adi Nugroho . 19 Des, 2025
    • Beberapa Langkah Perawatan Aki di Kendaraan Elektrifikasi
      Beberapa Langkah Perawatan Aki di Kendaraan Elektrifikasi
      Setyo Adi Nugroho . 25 Okt, 2025
    • Road Test Wuling Darion PHEV: Uji Nyata MPV Keluarga Saat Libur Akhir Tahun
      Road Test Wuling Darion PHEV: Uji Nyata MPV Keluarga Saat Libur Akhir Tahun
      Setyo Adi Nugroho . 07 Jan, 2026
    • Test Drive Mercedes-Benz GLA 200 AMG Line & GLB 200 AMG Line: Dua SUV Kompak, Dua Karakter Berbeda
      Test Drive Mercedes-Benz GLA 200 AMG Line & GLB 200 AMG Line: Dua SUV Kompak, Dua Karakter Berbeda
      Muhammad Hafid . 29 Des, 2025
    • Test Drive Mercedes-Benz NGCC: A 200 Progressive Line dan CLA 200 AMG Line, Compact Car Premium dengan Karakter Berbeda
      Test Drive Mercedes-Benz NGCC: A 200 Progressive Line dan CLA 200 AMG Line, Compact Car Premium dengan Karakter Berbeda
      Muhammad Hafid . 29 Des, 2025
    • Test Drive Bentley Continental GT PHEV: Grand Tourer Atletis Memasuki Era Elektrifikasi
      Test Drive Bentley Continental GT PHEV: Grand Tourer Atletis Memasuki Era Elektrifikasi
      Wahyu Hariantono . 04 Des, 2025
    • Test Drive Wuling Darion PHEV: MPV Keluarga Irit, Bisa Tempuh 1.200 Km Tanpa Isi Ulang!
      Test Drive Wuling Darion PHEV: MPV Keluarga Irit, Bisa Tempuh 1.200 Km Tanpa Isi Ulang!
      Ardiantomi . 20 Nov, 2025