Mitsubishi Gelar Program Fresh and Clean Service Campaign

Mitsubishi Bengkel

JAKARTA – Kebersihan kendaraan menjadi hal penting. Tak hanya saat pandemi COVID-19, tapi juga menjelang berakhirnya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). Kondisi kendaraan yang bersih tentunya akan menjamin kesehatan pengguna. PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) menyelenggarakan “Fresh & Clean Service Campaign”.

Kampanye ini memberikan diskon spesial untuk genuine chemical dan item perawatan. Pengguna model kendaraan Mitsubishi Motors di Indonesia dapat memanfaatkan diskon spesial untuk Antibacterial Air Refresher sebesar 30%, Evaporator Cleaner dan AC Filter sebesar 20%. Program ini berlaku pada periode 5 Juni – 5 Juli 2020.

Kebersihan dan kesehatan merupakan hal yang sangat penting untuk diperhatikan pada masa pandemi. Penggunaan Antibacterial Air Refresher, Evaporator Cleaner, dan AC Filter merupakan salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk mewujudkan ruang kabin mobil agar tetap sehat dengan menjaga kualitas udara pada kabin mobil.

Eiichiro Hamazaki, Director After Sales Service Division PT MMKSI mengatakan di kondisi seperti sekarang kebersihan dan kesehatan merupakan hal utama bagi masyarakat. Untuk itu PT MMKSI memberikan kemudahan kepada masyarakat dan konsumen setia Mitsubishi dengan memberikan program spesial dan harga menarik untuk genuine chemical dan item perawatan kendaraan, sebagai upaya menjaga kebersihan di lingkup keluarga terutama pada area kabin kendaraan.

Mitsubishi Bengkel

“Kami berharap konsumen dapat mengikuti anjuran pemerintah dengan melakukan pembatasan fisik, melakukan protokol pencegahan penyakit serta selalu menjaga kesehatan diri dan keluarga,” kata Eiichiro Hamazaki dalam keterangannya hari ini. Genuine chemicals model kendaraan penumpang Mitsubishi terdiri dari Engine Care, AC Care, Cooling System Care, Body Care, Fuel System Care, dan Brake Care.

Program “Fresh & Clean Service Campaign” ini berlaku di seluruh diler resmi 3S (sales, service, sparepart) kendaraan penumpang Mitsubishi Motors di Indonesia. Selain diskon spesial untuk genuine chemical dan item perawatan yang telah disebutkan, konsumen juga berkesempatan mendapatkan souvenir berupa Heathy Kit Pouch. Syarat dan ketentuan berlaku pada pelaksanaan kegiatan ini. (Raju)

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Mobil Mitsubishi Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Mobil Mitsubishi dari Carvaganza

  • Generasi Baru Mitsubishi Grandis, Transformasi MPV ke SUV
    Generasi Baru Mitsubishi Grandis, Transformasi MPV ke SUV
    Anjar Leksana . 04 Jul, 2025
  • Aplikasi My Mitsubishi Motors ID Tambah Game Interaktif, Ada Hadiah Ratusan Juta
    Aplikasi My Mitsubishi Motors ID Tambah Game Interaktif, Ada Hadiah Ratusan Juta
    Anjar Leksana . 30 Mei, 2025
  • Detail New Mitsubishi Xpander Ultimate 2025: Desain Baru, Fitur Canggih, Harga Kompetitif
    Detail New Mitsubishi Xpander Ultimate 2025: Desain Baru, Fitur Canggih, Harga Kompetitif
    Anjar Leksana . 23 Mei, 2025
  • Mitsubishi Incar 10% Pangsa Pasar Otomotif Indonesia pada 2025
    Mitsubishi Incar 10% Pangsa Pasar Otomotif Indonesia pada 2025
    Anjar Leksana . 20 Mei, 2025
  • Mitsubishi Indonesia Segarkan Xpander dan Xpander Cross 2025, Bukan Hybrid!
    Mitsubishi Indonesia Segarkan Xpander dan Xpander Cross 2025, Bukan Hybrid!
    Bangkit Jaya . 17 Mei, 2025

Artikel Mobil Mitsubishi dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Road Test
  • Mitsubishi Hidupkan Lagi Grandis dalam Wujud SUV Hybrid nan Canggih
    Mitsubishi Hidupkan Lagi Grandis dalam Wujud SUV Hybrid nan Canggih
    Anjar Leksana . 03 Jul, 2025
  • Mitsubishi Rilis Video dan Foto Kotak Misteri Penggoda, Apakah Mobil Baru DST?
    Mitsubishi Rilis Video dan Foto Kotak Misteri Penggoda, Apakah Mobil Baru DST?
    Ardiantomi . 23 Jun, 2025
  • Model Facelift 2025 Baru Muncul, Berapa Harga Xpander CVT Bekas?
    Model Facelift 2025 Baru Muncul, Berapa Harga Xpander CVT Bekas?
    Anjar Leksana . 13 Jun, 2025
  • Varian Baru Mitsubishi Xpander Exceed Tourer 2025, Selengkap Apa?
    Varian Baru Mitsubishi Xpander Exceed Tourer 2025, Selengkap Apa?
    Anjar Leksana . 21 Mei, 2025
  • Mitsubishi Berambisi Cengkeram Pangsa Pasar Otomotif Nasional 10 Persen 2025
    Mitsubishi Berambisi Cengkeram Pangsa Pasar Otomotif Nasional 10 Persen 2025
    Anjar Leksana . 20 Mei, 2025
  • Daftar Harga Terkini Model Low SUV di Tengah Tahun, Ada Xpander Cross hingga Stargazer X
    Daftar Harga Terkini Model Low SUV di Tengah Tahun, Ada Xpander Cross hingga Stargazer X
    Setyo Adi Nugroho . 02 Jul, 2025
  • Bukan Gaya Belaka, Peningkatan Interior New Xpander Cross 2025 Juga Fungsional
    Bukan Gaya Belaka, Peningkatan Interior New Xpander Cross 2025 Juga Fungsional
    Ardiantomi . 30 Jun, 2025
  • Berkat AYC, Mitsubishi Xpander Jadi Lebih Enak, Aman dan Nyaman!
    Berkat AYC, Mitsubishi Xpander Jadi Lebih Enak, Aman dan Nyaman!
    Ardiantomi . 30 Jun, 2025
  • Tawaran Model Low MPV Terkini, Harga Mulai Rp180 Jutaan
    Tawaran Model Low MPV Terkini, Harga Mulai Rp180 Jutaan
    Setyo Adi Nugroho . 24 Jun, 2025
  • Bongkar Kelengkapan Mitsubishi Xpander Ultimate dan Exceed Touring Terbaru
    Bongkar Kelengkapan Mitsubishi Xpander Ultimate dan Exceed Touring Terbaru
    Ardiantomi . 30 Mei, 2025
  • First Drive Mitsubishi XForce Ultimate Diamond Sense: Suntikan ADAS Bikin Naik Kelas
    First Drive Mitsubishi XForce Ultimate Diamond Sense: Suntikan ADAS Bikin Naik Kelas
    Bangkit Jaya Putra . 28 Nov, 2024
  • First Drive Mitsubishi Triton GLS M/T: Si Pekerja Keras di Medan Off-Road
    First Drive Mitsubishi Triton GLS M/T: Si Pekerja Keras di Medan Off-Road
    Anjar Leksana . 10 Sep, 2024
  • Road Test Mitsubishi XForce: Performa Mesin Cukup dan Konsumsi BBM Irit!
    Road Test Mitsubishi XForce: Performa Mesin Cukup dan Konsumsi BBM Irit!
    Bangkit Jaya Putra . 25 Feb, 2024
  • Test Drive Mitsubishi XForce Ultimate: Handling dan Respons Superior!
    Test Drive Mitsubishi XForce Ultimate: Handling dan Respons Superior!
    Anjar Leksana . 11 Des, 2023
  • First Drive Mitsubishi XForce: Memenuhi Ekspektasi di Kelas Crossover
    First Drive Mitsubishi XForce: Memenuhi Ekspektasi di Kelas Crossover
    Setyo Adi Nugroho . 21 Agu, 2023