Rilis di EICMA 2019, BMW S 1000 XR 2020 Semakin Dinamis

MILAN, 6 November 2019 – Line-up motor adventure dari BMW Motorrad kembali diperkuat tahun ini, dengan meluncurnya versi update dari BMW S 1000 XR pada EICMA 2019 di Milan, Italia. BMW Motorrad membawa sejumlah peningkatan yang fokus pada performa S 1000 XR. Motor dengan karakter adventure sport ini mengalami lebih banyak peningkatan pada sisi teknis daripada penampilannya. Salah satu pembaharuan utamanya adalah ‘diet’ yang membuat S 1000 XR lebih ringan dari sebelumnya. S 1000 XR versi 2020 memiliki bobot kosong 226 kg, yang artinya menjadi 10 kg lebih ringan dari sebelumnya. Pengurangan bobot datang dari blok mesin yang 5 kg lebih ringan, lalu frame dan swingarm dengan kombinasi 2,1 kg lebih ringan. Menjadi lebih ringan, mesin empat silinder 999 cc kini menghasilkan tenaga 165 hp dengan torsi 114 Nm. Kurva torsi diubah agar menjadi lebih flat. Ada juga penyesuaian dilakukan BMW pada gearbox transmisi 6-kecepatan yang dioptimalkan. Rasio gear mendapat sedikit ubahan untuk gigi empat, lima, dan enam, dengan tujuan untuk mengurangi putaran mesin, kebisingan, dan tentunya konsumsi bahan bakar saat dalam kecepatan jelajah. BMW juga mengadopsi engine drage torque control dari MSR, demi kurangi gejala slip roda belakang saat gas tiba-tiba ditutup atau berpindah ke gigi lebih rendah. BACA JUGA: Liputan Khusus EICMA 2019 Peningkatan handling S 1000 XR didukung dengan Dynamic ESA (Electronic Suspensio Adjustment), untuk performa dan kenyamanan lebih baik. Tersedia opsi Dynamic ESA Pro yang otomatis dapat menyesuaikan ketinggian motor saat menggunakan mode suspensi Road dan Dynamic. Dynamic ESA masih didukung dengan Flex Frame yang sebelumnya dipakai pada superbike S 1000 RR. Fitur keselamatan dan riding aids unggulan disematkan pada motor ini seperti Hill Start Control Pro, Dynamic Traction Control (DTC), DTC Wheelie Function, dan ABS Pro with Cornering ABS. [gallery size="large" td_select_gallery_slide="slide" link="file" ids="39811,39812,39813,39814,39815,39817,39818"> WAHYU HARIANTONO BACA JUGA: https://motovaganza.com/diluncurkan-di-eicma-2019-inilah-spesifikasi-lengkap-ktm-390-adventure/

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Ulik United Espana E1, Sepeda Listrik untuk Harian
    Ulik United Espana E1, Sepeda Listrik untuk Harian
    Setyo Adi Nugroho . 01 Nov, 2025
  • New Honda Genio 2025 Tampil Retro, Hadir dengan Warna dan Striping Baru
    New Honda Genio 2025 Tampil Retro, Hadir dengan Warna dan Striping Baru
    Setyo Adi Nugroho . 30 Okt, 2025
  • Tutup Musim IATC 2025, Pembalap Muda Astra Honda Tampil Tangguh di Sepang
    Tutup Musim IATC 2025, Pembalap Muda Astra Honda Tampil Tangguh di Sepang
    Anjar Leksana . 28 Okt, 2025
  • Pelumas Federal Racing Matic Kini Berstandar API SN, Hadir dengan Beragam Keunggulan
    Pelumas Federal Racing Matic Kini Berstandar API SN, Hadir dengan Beragam Keunggulan
    Setyo Adi Nugroho . 27 Okt, 2025
  • Autovaganza 2025: Piaggio Indonesia Bawa 4 Merek Ikonik Italia
    Autovaganza 2025: Piaggio Indonesia Bawa 4 Merek Ikonik Italia
    Setyo Adi Nugroho . 26 Okt, 2025
  • Spesifikasi Lengkap Indomobil eMotor Tyranno: Motor Listrik Rp25 Jutaan, Fiturnya Banyak!
    Spesifikasi Lengkap Indomobil eMotor Tyranno: Motor Listrik Rp25 Jutaan, Fiturnya Banyak!
    Zenuar Yoga . 22 Okt, 2025
  • Intip Spesifikasi Harley Davidson Pan America 1250 ST 2026: Lebih Lincah, Cerdas dan Dominan di Jalan Raya
    Intip Spesifikasi Harley Davidson Pan America 1250 ST 2026: Lebih Lincah, Cerdas dan Dominan di Jalan Raya
    Zenuar Yoga . 22 Okt, 2025
  • Head to Head Skutik 125 cc Retro Modern: Yamaha Grand Filano vs Suzuki Access 125, Pilih Mana?
    Head to Head Skutik 125 cc Retro Modern: Yamaha Grand Filano vs Suzuki Access 125, Pilih Mana?
    Zenuar Yoga . 16 Okt, 2025
  • 5 Alasan Memilih GTS 150 Dibanding Model Vespa Lainnya
    5 Alasan Memilih GTS 150 Dibanding Model Vespa Lainnya
    Ardiantomi . 15 Okt, 2025
  • Adu Skutik Bergaya Klasik: Pilih Yamaha Fazzio atau Suzuki Access 125?
    Adu Skutik Bergaya Klasik: Pilih Yamaha Fazzio atau Suzuki Access 125?
    Zenuar Yoga . 01 Okt, 2025
  • Jangan Sembarangan! Ini Tips Merawat Helm Premium Agar Awet
    Jangan Sembarangan! Ini Tips Merawat Helm Premium Agar Awet
    Zenuar Yoga . 20 Agu, 2025
  • Yamaha Mio M3 125: Skutik Lincah yang Mudah Dimodifikasi
    Yamaha Mio M3 125: Skutik Lincah yang Mudah Dimodifikasi
    Zenuar Yoga . 03 Jul, 2025
  • Tips Rawat Baterai Motor Listrik Agar Awet ala United E-Motor
    Tips Rawat Baterai Motor Listrik Agar Awet ala United E-Motor
    Bangkit Jaya Putra . 21 Apr, 2025
  • Wajib Lakukan Ini Bila Motor Ditinggal Mudik Lebaran
    Wajib Lakukan Ini Bila Motor Ditinggal Mudik Lebaran
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2025
  • Biar Aman, 7 Komponen Ini Wajib Diperiksa Sebelum Mudik Menggunakan Motor
    Biar Aman, 7 Komponen Ini Wajib Diperiksa Sebelum Mudik Menggunakan Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2025
  • Test Ride Piaggio Medley S: Skutik Alternatif Buat yang Bosan Merek Jepang
    Test Ride Piaggio Medley S: Skutik Alternatif Buat yang Bosan Merek Jepang
    Ardiantomi . 17 Sep, 2025
  • First Ride Honda ADV160 RoadSync 2025: Tambahan Fitur yang Lebih Nyaman
    First Ride Honda ADV160 RoadSync 2025: Tambahan Fitur yang Lebih Nyaman
    Setyo Adi Nugroho . 16 Sep, 2025
  • Test Ride Maka Cavalry: Jadi Standar Skutik Listrik Lokal yang Ideal
    Test Ride Maka Cavalry: Jadi Standar Skutik Listrik Lokal yang Ideal
    Bangkit Jaya Putra . 04 Mar, 2025
  • First Ride 4 Model QJMotor: Mana yang Cocok untuk Anda?
    First Ride 4 Model QJMotor: Mana yang Cocok untuk Anda?
    Zenuar Yoga . 03 Mar, 2025
  • Test Ride New Honda PCX 160 Roadsync: Teknologi Tepat Guna untuk Berkendara Nyaman
    Test Ride New Honda PCX 160 Roadsync: Teknologi Tepat Guna untuk Berkendara Nyaman
    Setyo Adi Nugroho . 27 Feb, 2025