6 Part yang Bikin Honda CB150R Street Fire Lebih Ganteng

6 Part yang Bikin Honda CB150R Street Fire Lebih Ganteng
JAKARTA, 15 Januari 2016 – All New Honda CB150150R Street Fire sebenarnya sudah punya tampilan yang sporty dan ganteng. Anda bisa membuatnya lebih ganteng dengan 6 part aksesories keluaran PT Astra Honda Motor (AHM). Apa saja? Pertama, silicon tank pad yang berfungsi untuk melindungi tangki dari gesekan buckle atau kepala ikat pinggang dan gesekan celana. Untuk mendapatkan anda hanya merogoh kocek sekitar Rp 110 ribu. Kedua ada fuel lid pad yang terbuat dari material karbon berlapis resin yang dibanderol dengan harga Rp 40 ribuan, lalu ada radiator cover. Sesuai dengan namanya part yang satu ini berfungsi untuk melindungi radiator dan juga memberikan aksen futuristic. Part ini memiliki dua pilihan warna, Gold (Emas) dan juga Dragon Red (Merah) keduanya dibanderol dengan harga Rp 100 ribuan saja. Untuk Anda yang senang dengan tampilan racing, AHM menyediakan Crankcase engine cover. Berbahan plastic dan serat nylon kesing mesin ini membuat tampilan mesin All New Honda CB150R Street Fire jadi lebih gahar. Selanjutnya tersedia wheel rim sticker. Walaupun hanya sticker, namun sticker ini berbahan khusus dan tidak mudah kusam. Selain itu tampilan velg berukuran 17 milik All New Honda CB150R Street Fire jadi lebih menarik dengan sporty sticker ini yang dibanderol Rp 50 ribuan untuk kedua roda. Terakhir adalah single seat cover. Seuai dengan namanya aksesoris yang satu ini dibuat khusus untuk Anda yang hanya ingin riding sendirian tanpa kehadiran boncengers alias penumpang belakang. Cover seat ini dibanderol dengan harga Rp 360 ribuan. Nah, semua part ini dibuat plug and play alias tinggal pasang. Tidak perlu ada ubahan apapun pada bentuk aslinya, jadi tidak perlu khawatir lama nongkrong di bengkel. ANDHIKA KRESNA

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Garansi 1 Tahun, Harga Baterai Kawasaki Ninja e-1 dan Z e-1 Rp45 Juta
    Garansi 1 Tahun, Harga Baterai Kawasaki Ninja e-1 dan Z e-1 Rp45 Juta
    Bangkit Jaya Putra . 15 Mei, 2024
  • Segini Biaya Servis Yamaha Lexi LX155 Selama 3 Tahun
    Segini Biaya Servis Yamaha Lexi LX155 Selama 3 Tahun
    Zenuar Yoga . 15 Mei, 2024
  • Polytron Sebut Produk EV Mereka Sudah Kantongi Sertifikasi IP67
    Polytron Sebut Produk EV Mereka Sudah Kantongi Sertifikasi IP67
    Setyo Adi Nugroho . 14 Mei, 2024
  • Motor Listrik Kawasaki Sudah Terjual 7 Unit, Ada Menteri yang Beli!
    Motor Listrik Kawasaki Sudah Terjual 7 Unit, Ada Menteri yang Beli!
    Bangkit Jaya Putra . 14 Mei, 2024
  • Rupiah Melemah Bikin Harga Motor Harley-Davidson Tambah Mahal
    Rupiah Melemah Bikin Harga Motor Harley-Davidson Tambah Mahal
    Muhammad Hafid . 14 Mei, 2024
  • Opsi Motor Yamaha Pakai Teknologi Y-Connect, Harga Mulai dari Rp21 jutaan
    Opsi Motor Yamaha Pakai Teknologi Y-Connect, Harga Mulai dari Rp21 jutaan
    Zenuar Yoga . 15 Mei, 2024
  • Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Zenuar Yoga . 24 Apr, 2024
  • Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Zenuar Yoga . 22 Apr, 2024
  • Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Zenuar Yoga . 19 Apr, 2024
  • Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Zenuar Yoga . 18 Apr, 2024
  • Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Alvando Noya . 10 Mei, 2024
  • Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Zenuar Yoga . 16 Apr, 2024
  • Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Zenuar Yoga . 08 Apr, 2024
  • Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2024
  • Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 21 Mar, 2024
  • Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Setyo Adi Nugroho . 08 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    Bangkit Jaya Putra . 07 Feb, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    Setyo Adi Nugroho . 04 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    Anindiyo Pradhono . 01 Feb, 2024
  • Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Zenuar Yoga . 27 Okt, 2023