7 Tips Mudik Malam dengan Sepeda Motor

JAKARTA, 3 Juli 2015 – Sepeda motor menjadi salah satu moda transportasi yang digunakan untuk mudik lebaran. Meski simpel dan murah namun banyak hal yang harus diperhatikan. Jika anda terpaksa mudik menggunakan sepeda motor, ada baiknya memperhatikan beberapa hal, terlebih bagi anda yang mengalami perjalanan malam hari saat melakukan mudik nanti. Karena akan melakukan perjalanan jarak jauh maka kondisi pengendaranya juga harus fit, selain kondisi pengendara. Yang tak kalah penting tentunya adalah kondisi sepeda motornya itu sendiri. Berikut beberapa tips mudik malam dengan sepeda motor dari Motovaganza:
  1. Hindari penggunaan ban yang sudah gundul, karena tidak semua tempat ada tambal ban yang buka pada malam hari.
  2. Cek berkala sistem kelistrikan, ini bertujuan agar saat malam datang penerangan tidak ada masalah.
  3. Bawalah serep bohlam motor baik lampu depan maupun belakang.
  4. Sediakan jas hujan, karena saat malam hari kita tidak bisa melihat cuaca akan hujan atau tidak.
  5. Periksa sistem pengereman, ini sangat penting bagi keselamatan anda.
  6. Bawalah lampu senter, digunakan untuk melihat peta.
  7. Pastikan baterai handphone dan power-bank anda selalu terisi penuh untuk menghubungi nomor penting saat dibutuhkan.
Semoga bikers semua selamat sampai di tujuan dan dapat berkumpul di hari lebaran nanti ANDHIKA KRESNA

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Sunra Tawarkan Motor Listrik Harga Terjangkau di PEVS 2025
    Sunra Tawarkan Motor Listrik Harga Terjangkau di PEVS 2025
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Banyak Pabrikan Motor Listrik Cina Ramaikan Pameran PEVS 2025
    Banyak Pabrikan Motor Listrik Cina Ramaikan Pameran PEVS 2025
    Anjar Leksana . 29 Apr, 2025
  • Satu Dekade Mengaspal, Yamaha Nmax Tetap Jadi Skutik Premium Favorit di Indonesia
    Satu Dekade Mengaspal, Yamaha Nmax Tetap Jadi Skutik Premium Favorit di Indonesia
    Zenuar Yoga . 28 Apr, 2025
  • CBR Series Dominasi ARRC Buriram 2025: Astra Honda Borong Podium
    CBR Series Dominasi ARRC Buriram 2025: Astra Honda Borong Podium
    Zenuar Yoga . 28 Apr, 2025
  • MotoGP Spanyol 2025: Alex Marquez Cetak Sejarah, Marc Marquez Gagal Bersinar
    MotoGP Spanyol 2025: Alex Marquez Cetak Sejarah, Marc Marquez Gagal Bersinar
    Zenuar Yoga . 28 Apr, 2025
  • Pilih Skutik 125 cc Ideal: Yamaha Fazzio, Honda Vario 125, atau Suzuki Burgman Street 125EX?
    Pilih Skutik 125 cc Ideal: Yamaha Fazzio, Honda Vario 125, atau Suzuki Burgman Street 125EX?
    Zenuar Yoga . 28 Apr, 2025
  • Bujet Terbatas? Ini Pilihan Motor Murah yang Tetap Fungsional
    Bujet Terbatas? Ini Pilihan Motor Murah yang Tetap Fungsional
    Zenuar Yoga . 24 Apr, 2025
  • Ketahui Harga Promo CFMoto Papio XO-2 dan Detail Spesifikasinya
    Ketahui Harga Promo CFMoto Papio XO-2 dan Detail Spesifikasinya
    Anjar Leksana . 23 Apr, 2025
  • 8 Fitur Unggulan Yamaha Gear Ultima yang Layak Dipertimbangkan
    8 Fitur Unggulan Yamaha Gear Ultima yang Layak Dipertimbangkan
    Zenuar Yoga . 22 Apr, 2025
  • WMoto Swiftbee 125 cc Desainnya Menarik! Harga Lebih Murah dari Scoopy
    WMoto Swiftbee 125 cc Desainnya Menarik! Harga Lebih Murah dari Scoopy
    Anjar Leksana . 22 Apr, 2025
  • Tips Rawat Baterai Motor Listrik Agar Awet ala United E-Motor
    Tips Rawat Baterai Motor Listrik Agar Awet ala United E-Motor
    Bangkit Jaya Putra . 21 Apr, 2025
  • Wajib Lakukan Ini Bila Motor Ditinggal Mudik Lebaran
    Wajib Lakukan Ini Bila Motor Ditinggal Mudik Lebaran
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2025
  • Biar Aman, 7 Komponen Ini Wajib Diperiksa Sebelum Mudik Menggunakan Motor
    Biar Aman, 7 Komponen Ini Wajib Diperiksa Sebelum Mudik Menggunakan Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2025
  • Terpaksa Mudik Pakai Motor, Perhatikan Hal Ini Sebelum Berangkat
    Terpaksa Mudik Pakai Motor, Perhatikan Hal Ini Sebelum Berangkat
    Zenuar Yoga . 18 Mar, 2025
  • Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Alvando Noya . 10 Mei, 2024
  • Test Ride Maka Cavalry: Jadi Standar Skutik Listrik Lokal yang Ideal
    Test Ride Maka Cavalry: Jadi Standar Skutik Listrik Lokal yang Ideal
    Bangkit Jaya Putra . 04 Mar, 2025
  • First Ride 4 Model QJMotor: Mana yang Cocok untuk Anda?
    First Ride 4 Model QJMotor: Mana yang Cocok untuk Anda?
    Zenuar Yoga . 03 Mar, 2025
  • Test Ride New Honda PCX 160 Roadsync: Teknologi Tepat Guna untuk Berkendara Nyaman
    Test Ride New Honda PCX 160 Roadsync: Teknologi Tepat Guna untuk Berkendara Nyaman
    Setyo Adi Nugroho . 27 Feb, 2025
  • First Ride Yamaha Aerox Alpha: Pembuktian Matic Sport Bukan Cuma Gimik
    First Ride Yamaha Aerox Alpha: Pembuktian Matic Sport Bukan Cuma Gimik
    Bangkit Jaya Putra . 16 Jan, 2025
  • First Ride Honda CUV e: Senyap dan Bertenaga
    First Ride Honda CUV e: Senyap dan Bertenaga
    Zenuar Yoga . 02 Jan, 2025