Intip Detail All New Honda CBR250RR

JAKARTA, 4 Januari 2017 - Selain akan memanjakan anda sebagai konsumen All New Honda CBR250RR yang dijanjikan akan mendapatkan perlakuan khusus dari PT Astra Honda Motor, kehadiran motor seperempat liter berlogo kepakan sayap ini di tahun 2017 ini juga cukup dinantikan banyak penggemarnya di Indonesia. Selain memiliki spesifikasi terlengkap di kelasnya, motor ini juga sudah dibekali dengan fitur elektronik teranyar seperti riding mode dan juga ride by wire. All New Honda CBR250RR nantinya akan dibekali dengan dual silinder engine dengan teknologi DOHC liquid-cooled 4-stroke DOHC 8-valve, paralel twin cylinder yang akan menghasilkan tenaga maksimal 27,1 kw (36,8PS) / 12.500 rpm dan torsi maksimum hingga 22,5 Nm (2,29 kgf.m) / 10.500 rpm. (Baca: Ini Keunggulan Honda CBR250RR Dibandingkan Pesaingnya). Tidak hanya unggul di kelasnya, motor sport dengan dual headlamp sipit bertingkat ini juga memiliki peranti elektronik canggih ikut membuat motor sport berlogo kepakan sayap ini semakin pintar. Perangkat ini juga membuat Honda CBR250RR unggul dalam hal performa dan handling dibandingkan dengan rivalnya seperti Kawasaki Ninja 250 atau Yamaha MT-25 yang masih mengandalkan bentuk desain body di bagian luarnya saja. Motor seperempat liter berlogo kepakan sayap ini cukup layak ditunggu kehadirannya di tahun ini selain motor lainnya yang sudah siap diperkenalkan di tahun 2017 ini. (Baca: Yuk Intip 5 Motor Anyar yang Siap Hadir di Tahun 2017). Keindahan All New Honda CBR250RR terlihat mulai dari bagian depan dengan bentuk lampu yang menyipit, dan buritan yang meruncing. Menariknya, All New Honda CBR250RR juga sudah dilengkapi sebuah winglett kecil di fairing tajamnya. (Baca: Ini Maksud Winglet di Honda CBR250RR). Berikut Detail All New Honda CBR250RR yang siap meramaikan tanah air dan bersaing dengan Yamaha R25 dan juga Kawasaki Ninja 250. [gallery columns="4" ids="21724,21726,21727,21735,21729,21730,21733,21737,21739,21736,21738,21740"> ANDHIKA KRESNA

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Pembalap Astra Honda Naik Podium di ARRC dan Red Bull MotoGP Rookies Cup
    Pembalap Astra Honda Naik Podium di ARRC dan Red Bull MotoGP Rookies Cup
    Anjar Leksana . Hari ini
  • Yayasan AHM Gelar Safety Riding Camp 2025, Bangun Generasi Peduli Keselamatan Berkendara
    Yayasan AHM Gelar Safety Riding Camp 2025, Bangun Generasi Peduli Keselamatan Berkendara
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Motor Listrik Serbaguna Indomobil eMotor Tyranno Hadir di Bandung
    Motor Listrik Serbaguna Indomobil eMotor Tyranno Hadir di Bandung
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Performance Damper Untuk Nmax Turbo dan Neo Mulai Dijual Terpisah, Harganya?
    Performance Damper Untuk Nmax Turbo dan Neo Mulai Dijual Terpisah, Harganya?
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • MotoGP Jerman 2025: Marc Marquez Menang Mudah dan Selebrasi Aura Farming
    MotoGP Jerman 2025: Marc Marquez Menang Mudah dan Selebrasi Aura Farming
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Ini Kelengkapan Gear Ultima yang Bikin Perjalanan Touring Jakarta-Yogyakarta Jadi Menyenangkan
    Ini Kelengkapan Gear Ultima yang Bikin Perjalanan Touring Jakarta-Yogyakarta Jadi Menyenangkan
    Zenuar Yoga . 03 Jul, 2025
  • Yamaha Mio: Sang Legenda yang Tak Pernah Padam dan Kembali Berjaya di Tengah Gempuran Skutik modern
    Yamaha Mio: Sang Legenda yang Tak Pernah Padam dan Kembali Berjaya di Tengah Gempuran Skutik modern
    Zenuar Yoga . 02 Jul, 2025
  • 6 Kelebihan Maka Cavalry: Motor Listrik Enak Buat Harian dan Touring Tipis
    6 Kelebihan Maka Cavalry: Motor Listrik Enak Buat Harian dan Touring Tipis
    Ardiantomi . 01 Jul, 2025
  • Adu Gengsi Skutik Canggih! Yamaha Nmax Turbo vs Honda PCX160 Roadsync, Mana Layak Dipilih?
    Adu Gengsi Skutik Canggih! Yamaha Nmax Turbo vs Honda PCX160 Roadsync, Mana Layak Dipilih?
    Zenuar Yoga . 10 Jun, 2025
  • Cari Skutik Nyaman Buat Perjalanan Jauh? Ini Rekomendasinya
    Cari Skutik Nyaman Buat Perjalanan Jauh? Ini Rekomendasinya
    Zenuar Yoga . 09 Jun, 2025
  • Yamaha Mio M3 125: Skutik Lincah yang Mudah Dimodifikasi
    Yamaha Mio M3 125: Skutik Lincah yang Mudah Dimodifikasi
    Zenuar Yoga . 03 Jul, 2025
  • Tips Rawat Baterai Motor Listrik Agar Awet ala United E-Motor
    Tips Rawat Baterai Motor Listrik Agar Awet ala United E-Motor
    Bangkit Jaya Putra . 21 Apr, 2025
  • Wajib Lakukan Ini Bila Motor Ditinggal Mudik Lebaran
    Wajib Lakukan Ini Bila Motor Ditinggal Mudik Lebaran
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2025
  • Biar Aman, 7 Komponen Ini Wajib Diperiksa Sebelum Mudik Menggunakan Motor
    Biar Aman, 7 Komponen Ini Wajib Diperiksa Sebelum Mudik Menggunakan Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2025
  • Terpaksa Mudik Pakai Motor, Perhatikan Hal Ini Sebelum Berangkat
    Terpaksa Mudik Pakai Motor, Perhatikan Hal Ini Sebelum Berangkat
    Zenuar Yoga . 18 Mar, 2025
  • Test Ride Maka Cavalry: Jadi Standar Skutik Listrik Lokal yang Ideal
    Test Ride Maka Cavalry: Jadi Standar Skutik Listrik Lokal yang Ideal
    Bangkit Jaya Putra . 04 Mar, 2025
  • First Ride 4 Model QJMotor: Mana yang Cocok untuk Anda?
    First Ride 4 Model QJMotor: Mana yang Cocok untuk Anda?
    Zenuar Yoga . 03 Mar, 2025
  • Test Ride New Honda PCX 160 Roadsync: Teknologi Tepat Guna untuk Berkendara Nyaman
    Test Ride New Honda PCX 160 Roadsync: Teknologi Tepat Guna untuk Berkendara Nyaman
    Setyo Adi Nugroho . 27 Feb, 2025
  • First Ride Yamaha Aerox Alpha: Pembuktian Matic Sport Bukan Cuma Gimik
    First Ride Yamaha Aerox Alpha: Pembuktian Matic Sport Bukan Cuma Gimik
    Bangkit Jaya Putra . 16 Jan, 2025
  • First Ride Honda CUV e: Senyap dan Bertenaga
    First Ride Honda CUV e: Senyap dan Bertenaga
    Zenuar Yoga . 02 Jan, 2025