Jakarta Custom Culture 2018 Angkat Tema "Drive, Ride, Rock n Roll"

JAKARTA, 26 September 2018 – Pada tahun ketiga digelarnya, Jakarta Custom Culture (JCC) akan menghadirkan banyak acara dan aktivitas yang menjadi pendukung dari gaya hidup budaya custom. JCC 2018 akan berlangsung 27-28 Oktober 2018 Punakawan Digital Media sebagai penyelenggara JCC 2018, akan kembali menggelar acara tahunan ini di Gambir Expo, Jakarta International Expo Kemayoran, Jakarta Pusat, dengan lebih banyak acara pendukung demi membuat JCC 2018 semakin meriah. “Kita berusaha mengangkat custom culture lifestyle dari berbagai elemen, baik otomtoif maupun faktor pendukung lainnya. Acara ini mempunyai tujuan untuk mengembangkan dunia custom dan lifestyle custom secara nasional dan dapat lebih dikenal lagi,” kata Andry Agus Adrian, Penanggung Jawab JCC 2018. “Tahun ini, JCC mengangkat tema "Drive, Ride, Rock n Roll". Tema ini memiliki arti apapun yang dijalani, apapun ide yang dimiliki, apapun hasil sebuah karya itu semua patut dibanggakan.” Bagi para pecinta gaya hidup custom dan sebagainya, JCC 2018 akan menghadirkan beberapa menu baru mulai dari G-Shock Warrior Indonesia, 3FOIL.ID, Kembara  Vespa Antik, Indonesia Pomade Enthusiast dan Indonesia Sub-Culture. G-Shock Warrior Indonesia akan membawa line up terbaru jam tangan ikonik dari Casio ini, termasuk koleksi G-Shock langka.G-Shock Custom Challenge di Instagram, perbaikan G-Shock yang rusak sampai lelang G-Shock RNGD langka akan diadakan selama event ini. Kemudian ada 3FOIL.ID yang akan memajang sneakers keren dan jarang beredar dari Adidas. Pada kesempatan ini, akan diadakan lomba foto Instagram yang berhadiah Adidas Samba sebelum JCC 2018 dimulai, serta dijualnya kaus edisi terbatas JCC X 3FOIL.ID yang hanya dibuat 120 unit. Bagi para penyuka Vespa klasik edisi 1950-an, Kembara akan menampilkan deretan koleksi Vespa antik dari periode tersebut, disertai pameran foto bertajuk “The Journey of Kembara”. Indonesia Pomade Enthusiast juga menggelar lomba foto Instagram, dengan menghadiahkan pemenang custom cut sesuai keinginannya. Pengunjung yang ingin mendalami ilmu barbershop dan pomade bisa ikuti seminar “Edukasi Pomade dan Bisnis Barbershop”. Terakhir adalah Indonesian Sub-Culture akan menampilkan kesenian tato, juga menggelar kontes bertajuk “Tattoo War” dan “Extreme Show”yang menampilkan proses pembuatan tato oleh dua orang tattoo artist. JCC 2018 memasuki tahun ketiga penyelenggaraannya, yang untuk pengunjung bisa dinikmati dengan tiket masuk seharga Rp 30.000. mobil dan motor custom akan menjadi sajian utama event selama dua hari ini. WAHYU HARIANTONO

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • GSrek Indonesia Rayakan Satu Dekade dengan The Grand Tour 2 dan Gesrek Festival di Ancol
    GSrek Indonesia Rayakan Satu Dekade dengan The Grand Tour 2 dan Gesrek Festival di Ancol
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Aprilia SR GT 400 Debut di EICMA 2025, Bawa Mesin 36 HP dan Desain Adventure Premium
    Aprilia SR GT 400 Debut di EICMA 2025, Bawa Mesin 36 HP dan Desain Adventure Premium
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Alva N3 Hadir di EICMA Italia 2025, Gandeng Kawago untuk Ekspansi Global
    Alva N3 Hadir di EICMA Italia 2025, Gandeng Kawago untuk Ekspansi Global
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Ducati Tunjuk Nicolo Bulega Gantikan Marc Marquez di GP Portugal dan Valencia
    Ducati Tunjuk Nicolo Bulega Gantikan Marc Marquez di GP Portugal dan Valencia
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Ducati Monster MY2026: Generasi Baru, Desain Klasik dengan Teknologi Masa Depan
    Ducati Monster MY2026: Generasi Baru, Desain Klasik dengan Teknologi Masa Depan
    Zenuar Yoga . 04 Nov, 2025
  • Spesifikasi Lengkap Indomobil eMotor Tyranno: Motor Listrik Rp25 Jutaan, Fiturnya Banyak!
    Spesifikasi Lengkap Indomobil eMotor Tyranno: Motor Listrik Rp25 Jutaan, Fiturnya Banyak!
    Zenuar Yoga . 22 Okt, 2025
  • Intip Spesifikasi Harley Davidson Pan America 1250 ST 2026: Lebih Lincah, Cerdas dan Dominan di Jalan Raya
    Intip Spesifikasi Harley Davidson Pan America 1250 ST 2026: Lebih Lincah, Cerdas dan Dominan di Jalan Raya
    Zenuar Yoga . 22 Okt, 2025
  • Head to Head Skutik 125 cc Retro Modern: Yamaha Grand Filano vs Suzuki Access 125, Pilih Mana?
    Head to Head Skutik 125 cc Retro Modern: Yamaha Grand Filano vs Suzuki Access 125, Pilih Mana?
    Zenuar Yoga . 16 Okt, 2025
  • 5 Alasan Memilih GTS 150 Dibanding Model Vespa Lainnya
    5 Alasan Memilih GTS 150 Dibanding Model Vespa Lainnya
    Ardiantomi . 15 Okt, 2025
  • Adu Skutik Bergaya Klasik: Pilih Yamaha Fazzio atau Suzuki Access 125?
    Adu Skutik Bergaya Klasik: Pilih Yamaha Fazzio atau Suzuki Access 125?
    Zenuar Yoga . 01 Okt, 2025
  • Jangan Sembarangan! Ini Tips Merawat Helm Premium Agar Awet
    Jangan Sembarangan! Ini Tips Merawat Helm Premium Agar Awet
    Zenuar Yoga . 20 Agu, 2025
  • Yamaha Mio M3 125: Skutik Lincah yang Mudah Dimodifikasi
    Yamaha Mio M3 125: Skutik Lincah yang Mudah Dimodifikasi
    Zenuar Yoga . 03 Jul, 2025
  • Tips Rawat Baterai Motor Listrik Agar Awet ala United E-Motor
    Tips Rawat Baterai Motor Listrik Agar Awet ala United E-Motor
    Bangkit Jaya Putra . 21 Apr, 2025
  • Wajib Lakukan Ini Bila Motor Ditinggal Mudik Lebaran
    Wajib Lakukan Ini Bila Motor Ditinggal Mudik Lebaran
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2025
  • Biar Aman, 7 Komponen Ini Wajib Diperiksa Sebelum Mudik Menggunakan Motor
    Biar Aman, 7 Komponen Ini Wajib Diperiksa Sebelum Mudik Menggunakan Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2025
  • Test Ride Piaggio Medley S: Skutik Alternatif Buat yang Bosan Merek Jepang
    Test Ride Piaggio Medley S: Skutik Alternatif Buat yang Bosan Merek Jepang
    Ardiantomi . 17 Sep, 2025
  • First Ride Honda ADV160 RoadSync 2025: Tambahan Fitur yang Lebih Nyaman
    First Ride Honda ADV160 RoadSync 2025: Tambahan Fitur yang Lebih Nyaman
    Setyo Adi Nugroho . 16 Sep, 2025
  • Test Ride Maka Cavalry: Jadi Standar Skutik Listrik Lokal yang Ideal
    Test Ride Maka Cavalry: Jadi Standar Skutik Listrik Lokal yang Ideal
    Bangkit Jaya Putra . 04 Mar, 2025
  • First Ride 4 Model QJMotor: Mana yang Cocok untuk Anda?
    First Ride 4 Model QJMotor: Mana yang Cocok untuk Anda?
    Zenuar Yoga . 03 Mar, 2025
  • Test Ride New Honda PCX 160 Roadsync: Teknologi Tepat Guna untuk Berkendara Nyaman
    Test Ride New Honda PCX 160 Roadsync: Teknologi Tepat Guna untuk Berkendara Nyaman
    Setyo Adi Nugroho . 27 Feb, 2025