Jemput Bola, Suzuki Motor Gelar 100 Event di 39 Kota

Jemput Bola, Suzuki Motor Gelar 100 Event di 39 Kota
JAKARTA, 15 Oktober 2017 – Suzuki melakukan program jemput bola untuk menggaet calon konsumen sepeda motor Suzuki. PT. Suzuki Indomobil Sales (SIS) bakal menggelar pameran di 100 lokasi di 39 kota di seluruh Indonesia. Pameran tematik yang menghadirkan deretan sepeda motor Suzuki ini diadakan mulai dari September 2017 hingga Maret 2018 mendatang. Pameran yang total berlangsung selama 6 bulan tersebut diharapkan dapat memberikan pelayanan lebih baik bagi publik dan calon konsumen Suzuki. Model yang akan hadir adalah Suzuki GSX-R150, GSX-S150, All New Satria F150, dan Address akan dipajang di lokasi pameran. Ada juga beragam informasi mengenai produk lainnya seperti Suzuki Nex dan Smash. Dan tak ketinggalan, disiapkan unit test ride agar calon konsumen makin memantapkan pilihannya terhadap produk Suzuki. Dilaksanakan sejak awal September lalu, program ini dibagi dalam 14 area utama yaitu Jawa Tengah, JABODETABEK, Jawa Barat, Jawa Timur, Batam, Sumatera (tengah dan selatan), Sumatera Utara, Sumatera Barat, Riau, Sulawesi, Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan, Bali hingga Papua. “Event ini merupakan langkah kooperatif lebih mendekatkan diri kembali kepada publik dan calon konsumen Suzuki. Melalui pameran tematik di 39 kota ini, kami harap calon konsumen bisa segera memiliki produk Suzuki dengan mudah dan memuaskan,” kata Yohan Yahya, Sales & Marketing 2W Dept. Head PT. SIS. Untuk melihat lokasi pameran, bisa dilihat di kanal berita roda 2 di www.suzuki.co.id. RAJU FEBRIAN

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Kawasaki Indonesia Rilis Warna dan Grafis Baru Buat KLX150S dan KLX150SM
    Kawasaki Indonesia Rilis Warna dan Grafis Baru Buat KLX150S dan KLX150SM
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Pembalap Astra Honda Siap Bertanding di Moto3 GP Catalunya
    Pembalap Astra Honda Siap Bertanding di Moto3 GP Catalunya
    Anjar Leksana . Hari ini
  • Impresi Perdana Bertemu Vespa Primavera Model Year 2024
    Impresi Perdana Bertemu Vespa Primavera Model Year 2024
    Setyo Adi Nugroho . 21 Mei, 2024
  • Biker Indonesia Solo Riding ke Berlin Pakai Yamaha MT-09 Bawa Misi Perdamaian
    Biker Indonesia Solo Riding ke Berlin Pakai Yamaha MT-09 Bawa Misi Perdamaian
    Zenuar Yoga . 21 Mei, 2024
  • Tertarik Kredit SM Cub Classic, Angsuran Bulanan Mulai Rp395 Ribu Saja
    Tertarik Kredit SM Cub Classic, Angsuran Bulanan Mulai Rp395 Ribu Saja
    Anjar Leksana . 21 Mei, 2024
  • Opsi Motor Yamaha Pakai Teknologi Y-Connect, Harga Mulai dari Rp21 jutaan
    Opsi Motor Yamaha Pakai Teknologi Y-Connect, Harga Mulai dari Rp21 jutaan
    Zenuar Yoga . 15 Mei, 2024
  • Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Zenuar Yoga . 24 Apr, 2024
  • Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Zenuar Yoga . 22 Apr, 2024
  • Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Zenuar Yoga . 19 Apr, 2024
  • Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Zenuar Yoga . 18 Apr, 2024
  • Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Alvando Noya . 10 Mei, 2024
  • Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Zenuar Yoga . 16 Apr, 2024
  • Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Zenuar Yoga . 08 Apr, 2024
  • Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2024
  • Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 21 Mar, 2024
  • Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Setyo Adi Nugroho . 08 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    Bangkit Jaya Putra . 07 Feb, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    Setyo Adi Nugroho . 04 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    Anindiyo Pradhono . 01 Feb, 2024
  • Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Zenuar Yoga . 27 Okt, 2023