Komunitas Outsiders Scooters Club Indonesia Rayakan HUT Ke-3

Komunitas Outsiders Scooters Club Indonesia Rayakan HUT Ke-3
JAKARTA, 7 Oktober 2018 -- Komunitas pecinta Vespa di bawah bendera Outsiders Scooters Club Indonesia (OSCI) merayakan hari jadinya yang ke-3 di Jakarta, Minggu, 7 Oktober 2018. Puluhan pengguna Vespa dari berbagai varian tahun pembuatan berkumpul di Jl. Birah II, Blok S, Jakarta Selatan. Yoni Agung Triharto, Koordinator Outsiders Scooters Club Indonesia mengatakan acara ini untuk merayakan kelahiran Outsiders yang berdiri pada 1 Oktober 2015 di Ancol. Komunitas ini lahir dari 15 member yang memiliki kesamaan hobi dan minat sehingga terbentuklah komunitas ini. Setelah 3 tahun member komunitas ini bertahan dan anggotanya bertambah. Sekarang, kata Yoni, ada sekitar 40 orang tapi yang aktif 25 orang. Om Yoni mengatakan mereka melakukan berbagai kegiatan termasuk kopdar dan touring. Komunitas ini terbuka bagi siapa saja yang memiliki jiwa adventure. “Touring kita memang nggak jauh-jauh tapi kebersamaan antar anggota lebih meningkat,” kata dia kepada Motovaganza. Nama Outsiders muncul karena sebelumnya menjadi anggota komunitas-komunitas lain, tapi kemudian bergabung dan membentuk Outsiders. Acara ulang tahun kali ini dipusatkan di Blok S. Berbagai kegiatan dilakukan untuk meramaikan acara. Mulai dari loakster, yang menjual berbagai spare part, aksesoris berbau Vespa dan merchandise, musik, dan juga penggalangan dana bagi korban gempa di Palu dan Donggala. “Kita ingin kegiatan kita merayakan ulang tahun ini ada manfaatnya bagi orang lain,” kata Yoni. Harapan ke depan, dari member yang ada makin erat hubungan dan kekeluargaannya. “Mudah-mudah bermanfaatkan bagi lingkungan dan komunitas Vespa. Selalu melakukan kegiatan positif,” tutup dia. Anda yang ingin joint Outsiders Scooters Club Indonesia bisa cek laman instagram mereka di https://www.instagram.com/outsiders_scooters/ atau bisa juga langsung datang ke Jl. Birah II No.10, Blok S, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. “No Plan, No Complain, Just Ride” RAJU FEBRIAN

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Piaggio Indonesia Buka Diler Motoplex 4 Brand di Sidoarjo
    Piaggio Indonesia Buka Diler Motoplex 4 Brand di Sidoarjo
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Rayakan HUT ke-75 MotoGP, Dorna Minta Semua Tim Gunakan Livery Vintage
    Rayakan HUT ke-75 MotoGP, Dorna Minta Semua Tim Gunakan Livery Vintage
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Detail Spek Honda Super Cub 125 dan Simulasi Kreditnya
    Detail Spek Honda Super Cub 125 dan Simulasi Kreditnya
    Anjar Leksana . Hari ini
  • MotoGP 2024 Prancis: Balapan Seru hingga Akhir, Jorge Martin Raih Kemenangan di Le Mans
    MotoGP 2024 Prancis: Balapan Seru hingga Akhir, Jorge Martin Raih Kemenangan di Le Mans
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Harley Davidson Resmikan Pop Up Store di Senayan City
    Harley Davidson Resmikan Pop Up Store di Senayan City
    Muhammad Hafid . Hari ini
  • Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Zenuar Yoga . 24 Apr, 2024
  • Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Zenuar Yoga . 22 Apr, 2024
  • Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Zenuar Yoga . 19 Apr, 2024
  • Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Zenuar Yoga . 18 Apr, 2024
  • Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Zenuar Yoga . 15 Apr, 2024
  • Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Alvando Noya . 10 Mei, 2024
  • Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Zenuar Yoga . 16 Apr, 2024
  • Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Zenuar Yoga . 08 Apr, 2024
  • Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2024
  • Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 21 Mar, 2024
  • Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Setyo Adi Nugroho . 08 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    Bangkit Jaya Putra . 07 Feb, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    Setyo Adi Nugroho . 04 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    Anindiyo Pradhono . 01 Feb, 2024
  • Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Zenuar Yoga . 27 Okt, 2023