Lorenzo: “Saya Melarikan Diri dari Marc”

Lorenzo: “Saya Melarikan Diri dari Marc”
BRNO, 17 Agustus 2015 -- Pembalap Movistar Yamaha MotoGP, Jorge Lorenzo, tampil luar biasa pada balapan di Automotodrom Brno, Republik Ceko. Ia melepaskan diri dari saingan utamanya, Marc Marquez (Repsol Honda Team) selama 22 lap untuk melintasi garis akhir dengan selisih meyakinkan 4.462 detik. Start yang baik menjadi kunci Lorenzo. Memanfaatkan posisi di pole, ia langsung melepaskan diri dari Marquez. Setelah lap pertama, pembalap Spanyol itu menjaga jarak 1'56 detik. Pasangan ini kemudian menciptakan celah untuk kelompok pembalap lainnya. Saat balapan tersisa 14 lap, Lorenzo menambah kecepatan dan berhasil melepaskan diri untuk melesat paling depan. Hingga akhir balapan, Lorenzo menjaga jarak dengan Marquez. Ia mengklaim kemenangan pertama di Brno untuk Yamaha sejak 2010 dengan selisih 4.4 detik. Ia mengaku akhir lomba bukanlah penampilan yang sempurnya. Dengan selisih yang cukup jauh, Lorenzo mengatakan ia cukup nyaman sebelum masuk garis finish. “Saya berusaha jeras di awal balapan dan saya berikan penampilan maksimum untuk melarikan diri dari Marc yang menempel saya,” kata Lorenzo seperti dilansir motogp.com. “Awalnya saya ingin lebih cepat namun dengan tanki bahan bakat penuh rasanya tidak mungkin. Ketika bahan bakar berkurang saya meningkatkan kecepatan dan unggul 0.6 detik dalam satu lap sehingga saya bisa menjauh untuk memenangkan perlombaan,” katanya. Dengan hasil ini, untuk pertama kalinya sejak MotoGP Qatar 2013, Lorenzo kembali memimpin Klasemen sementara Kejuaraan Dunia MotoGP. Dengan 211 poin yang ia dapatkan, sama dengan rekan setimnya, Valentino Rossi, namun Lorenzo memiliki keunggulan karena meraih lima kemenangan sedangkan Rossi tiga. ANDHIKA KRESNA Berita Terkait: MotoGP: Kemenangan Lorenzo Ubah Peta Persaingan MotoGP: Lorenzo Menangi “Pertempuran Brno” MotoGP: Pecahkan Rekor Lap, Lorenzo Sikat Pole Position

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • TKDN Sudah 40 persen, Charged Rimau Bisa Beli Pakai Harga Subsidi
    TKDN Sudah 40 persen, Charged Rimau Bisa Beli Pakai Harga Subsidi
    Zenuar Yoga . 14 Jun, 2024
  • TVS Indonesia Mulai Jual Skuter Listrik iQube S, Intip Fitur Canggihnya
    TVS Indonesia Mulai Jual Skuter Listrik iQube S, Intip Fitur Canggihnya
    Zenuar Yoga . 14 Jun, 2024
  • Keeway Indonesia Luncurkan Moge Cruiser Napoleonbob 500 Seharga Rp178 juta di JFK 2024
    Keeway Indonesia Luncurkan Moge Cruiser Napoleonbob 500 Seharga Rp178 juta di JFK 2024
    Zenuar Yoga . 13 Jun, 2024
  • Kawasaki Indonesia Akhirnya Luncurkan W175 Versi Injeksi
    Kawasaki Indonesia Akhirnya Luncurkan W175 Versi Injeksi
    Zenuar Yoga . 13 Jun, 2024
  • Bedah Varian Termahal Yamaha Nmax Turbo Tech Max Ultimate
    Bedah Varian Termahal Yamaha Nmax Turbo Tech Max Ultimate
    Setyo Adi Nugroho . 13 Jun, 2024
  • Pertarungan All New Honda Beat Street vs Suzuki Nex Crossover vs Yamaha X-Ride, Siapa Terbaik?
    Pertarungan All New Honda Beat Street vs Suzuki Nex Crossover vs Yamaha X-Ride, Siapa Terbaik?
    Zenuar Yoga . 07 Jun, 2024
  • Cek Fakta Menarik All New Honda Beat Series yang Terjual 23 juta Unit
    Cek Fakta Menarik All New Honda Beat Series yang Terjual 23 juta Unit
    Zenuar Yoga . 06 Jun, 2024
  • Opsi Motor Yamaha Pakai Teknologi Y-Connect, Harga Mulai dari Rp21 jutaan
    Opsi Motor Yamaha Pakai Teknologi Y-Connect, Harga Mulai dari Rp21 jutaan
    Zenuar Yoga . 15 Mei, 2024
  • Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Zenuar Yoga . 24 Apr, 2024
  • Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Zenuar Yoga . 22 Apr, 2024
  • Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Alvando Noya . 10 Mei, 2024
  • Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Zenuar Yoga . 16 Apr, 2024
  • Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Zenuar Yoga . 08 Apr, 2024
  • Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2024
  • Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 21 Mar, 2024
  • First Ride All New Honda Beat Street: Ubahan Bikin Pengendalian Lebih Asyik!
    First Ride All New Honda Beat Street: Ubahan Bikin Pengendalian Lebih Asyik!
    Zenuar Yoga . 06 Jun, 2024
  • Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Setyo Adi Nugroho . 08 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    Bangkit Jaya Putra . 07 Feb, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    Setyo Adi Nugroho . 04 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    Anindiyo Pradhono . 01 Feb, 2024