Marquez: "Bangga, Bisa Memberikan Kemenangan ke-700 Honda"

Marquez: "Bangga, Bisa Memberikan Kemenangan ke-700 Honda"
INDIANAPOLIS, 10 Agustus 2015 – Marc Marquez (Repsol Honda Team) meneruskan dominasinya di tanah AS setelah meraih kemenangan di Red Bull Indianapolis Grand Prix, Senin dini hari WIB. Kemenangan ini kian lengkap karena merupakan kemenangan ke-700 bagi Honda. Marquez sempat disalip Jorge Lorenzo (Movistar Yamaha MotoGP) di awal lomba. Namun tampil sabar ia terus menguntit Marquez, menunggu waktu yang tepat. Saat balapan tersisa 3 lap, Marquez berhasil melewatti Lorenzo dan masuk finish pertama. Hasil di MotoGP Indianapolis ini menjadi kemenangan ke-7 Marquez di Amerika dan yang ketiga Indianapolis. Ia kini melewati Andrea Iannone (Ducati Team) di posisi ketiga Klasemen sementara. Marquez terus merangsek ke posisi atas. Ia kini 56-poin di belakang pemimpin klasemen Valentino Rossi (Movistar Yamaha MotoGP). Persaingan dipastikan akan semakin panas di sisa 8 balapan. Marquez mengakui cukup berat menghadapi Lorenzo. “Bahkan menjelang akhir balapan kami terus bersaing,” katanya seperti dilansir motogp.com. “Saya sangat bangga telah memberikan kemenangan ke-700 bagi Honda! Ini adalah momen yang sangat spesial untuk semua tim dan saya mendedikasikan untuk semua Honda,” kata dia. ANDHIKA KRESNA Berita Terkait: MotoGP: Marquez Tak Terkalahkan di Indianapolis

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Alva Beri Tambahan Keuntungan di IIMS Surabaya 2024
    Alva Beri Tambahan Keuntungan di IIMS Surabaya 2024
    Setyo Adi Nugroho . Hari ini
  • AHM Luncurkan Motor Baru 3 Juni 2024, Honda Beat Facelift?
    AHM Luncurkan Motor Baru 3 Juni 2024, Honda Beat Facelift?
    Anjar Leksana . 29 Mei, 2024
  • Tampilan Mirip Kawasaki Ninja Naked, Kove 450R Asal Cina Tampak Gahar
    Tampilan Mirip Kawasaki Ninja Naked, Kove 450R Asal Cina Tampak Gahar
    Anjar Leksana . 29 Mei, 2024
  • Gotion Indonesia Kolaborasi dengan ECGO, Produksi 2 Juta Baterai Motor Listrik untuk Ojol
    Gotion Indonesia Kolaborasi dengan ECGO, Produksi 2 Juta Baterai Motor Listrik untuk Ojol
    Alvando Noya . 27 Mei, 2024
  • Polytron Tambah Diler Motor Listrik Baru di Bali
    Polytron Tambah Diler Motor Listrik Baru di Bali
    Ardiantomi . 25 Mei, 2024
  • Opsi Motor Yamaha Pakai Teknologi Y-Connect, Harga Mulai dari Rp21 jutaan
    Opsi Motor Yamaha Pakai Teknologi Y-Connect, Harga Mulai dari Rp21 jutaan
    Zenuar Yoga . 15 Mei, 2024
  • Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Zenuar Yoga . 24 Apr, 2024
  • Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Zenuar Yoga . 22 Apr, 2024
  • Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Zenuar Yoga . 19 Apr, 2024
  • Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Zenuar Yoga . 18 Apr, 2024
  • Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Alvando Noya . 10 Mei, 2024
  • Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Zenuar Yoga . 16 Apr, 2024
  • Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Zenuar Yoga . 08 Apr, 2024
  • Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2024
  • Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 21 Mar, 2024
  • Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Setyo Adi Nugroho . 08 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    Bangkit Jaya Putra . 07 Feb, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    Setyo Adi Nugroho . 04 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    Anindiyo Pradhono . 01 Feb, 2024
  • Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Zenuar Yoga . 27 Okt, 2023