MotoGP: Dahsyat, Marquez Bikin Rekor dan Rebut Pole Position

MotoGP: Dahsyat, Marquez Bikin Rekor dan Rebut Pole Position
SILVERSTONE, 29 Agustus 2015 – Pembalap Repsol Honda Team, Marc Marquez, kembali tampil mengejutkan. Ia mencatat rekor lap tercepat yang pernah dibuat di Sirkuit Silverstone, Inggris. Rekor yang sekaligus menempatkannya meraih pole position ke-28 sepanjang karirnya. Marquez melewati rekor pole yang dibuatnya pada 2013 (2'00.691 detik) pada percobaan pertama. Pembalap Spanyol itu bahkan membuat catatan lebih baik pada percobaan kedua 2'00.234 detik. Ia akhirnya menjadi yang tercepat, 0,288 detik di depan Jorge Lorenzo. Lorenzo, pembalap Movistar Yamaha, sempat difavoritkan sebagai peraih pole position. Pasalnya ia tampil apik di latihan bebas sesi 2 dan 3. Namun pembalap yang juga asal Spanyol itu harus puas start dari posisi kedua. Dani Pedrosa (+ 0.482 detik) dari Repsol Honda melengkapi 3 pembalap di row pertama untuk balapan besok. Adapun pembalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi (+ 0.713 detik) berada di posisi keempat dan start dari baris kedua. Rossi dan Lorenzo saat ini memimpin klasemen sementara MotoGP dengan nilai 211. Dua pembalap Monster Yamaha Tech 3, Pol Espargano dan Bradley Smith, berada di urutan berikutnya, disusul Scott Redding (ED 0,0 Marc VDS), Carl Cruthlow (LCR Hond), Andrea Iannone (Ducati Team) dan Aleix Espargano (Team Suzuki Ecstar) melengkapi posisi 10 besar. Balapan akan berlangsung besok, Minggu, 30 Agustus 2015, pukul 19.00 WIB. Berikut hasil kualifikasi MotoGP Inggris dan klasemen sementara MotoGP. RAJU FEBRIAN

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • MotoGP 2024 Prancis: Balapan Seru hingga Akhir, Jorge Martin Raih Kemenangan di Le Mans
    MotoGP 2024 Prancis: Balapan Seru hingga Akhir, Jorge Martin Raih Kemenangan di Le Mans
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Harley Davidson Resmikan Pop Up Store di Senayan City
    Harley Davidson Resmikan Pop Up Store di Senayan City
    Muhammad Hafid . Hari ini
  • AHM Beri Warna Baru Buat Super Cub C125
    AHM Beri Warna Baru Buat Super Cub C125
    Zenuar Yoga . 12 Mei, 2024
  • Paten Motocross Listrik Yamaha Beredar, Tetap Pakai Kopling?
    Paten Motocross Listrik Yamaha Beredar, Tetap Pakai Kopling?
    Zenuar Yoga . 11 Mei, 2024
  • Unittrack Oruga, Monotrack Listrik Segala Medan Pertama di Dunia
    Unittrack Oruga, Monotrack Listrik Segala Medan Pertama di Dunia
    Zenuar Yoga . 10 Mei, 2024
  • Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Zenuar Yoga . 24 Apr, 2024
  • Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Zenuar Yoga . 22 Apr, 2024
  • Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Zenuar Yoga . 19 Apr, 2024
  • Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Zenuar Yoga . 18 Apr, 2024
  • Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Zenuar Yoga . 15 Apr, 2024
  • Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Alvando Noya . 10 Mei, 2024
  • Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Zenuar Yoga . 16 Apr, 2024
  • Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Zenuar Yoga . 08 Apr, 2024
  • Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2024
  • Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 21 Mar, 2024
  • Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Setyo Adi Nugroho . 08 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    Bangkit Jaya Putra . 07 Feb, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    Setyo Adi Nugroho . 04 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    Anindiyo Pradhono . 01 Feb, 2024
  • Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Zenuar Yoga . 27 Okt, 2023