Diskon PPnBM Diperpanjang, Cek Kandidat Mobil Penerima Potongan Pajak

Daihatsu New Ayla

Dalam Rapat Terbatas Evaluasi PPKM, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto berbicara soal insentif. Yakni di bidang otomotif melalui PPnBM ditanggung pemerintah. Dalam keterangan resmi yang diterima. Diskon pajak barang mewah untuk 2022 terjadi perubahan. Besaran potongan hingga kriteria mobil penerima sangat berbeda. Ia menyebut, relaksasi pada jenis mobil yang masuk dalam kategori LCGC atau KBH2, dulu dapat PPnBM 3 persen. Kini pengurangan diberikan tiap kuartal.

Ambil contoh, pada kuartal satu atau Januari hingga Maret 2022. Kategori kendaraan ini tidak dikenakan pajak PPnBM alias 0 persen. Sedangkan pada kuartal 2 atau April sampai Juni mendapatkan relaksasi pajak 2 persen. Sehingga konsumen dikenakan PPnBM 1 persen. Lanjut pada kuartal 3 (Juli – September) Anda mendapatkan relaksasi pajak 1 persen atau membayar PPnBM 2 persen.

Terakhir, pada kuartal 4 (Oktober – Desember) bakal dikenakan pajak PPnBM normal atau 3 persen. Bisa dibilang kebijakan ini berakhir pada September 2022. Sebab tidak ada keringanan pajak yang diberikan pemerintah. "Untuk LCGC PPnBM-nya 3 persen, di kuartal 1 diberi fasilitas 0 persen. Artinya 3 persen ditanggung pemerintah," terang Airlangga, dalam keterangan tertulis.

Baca Juga: PPnBM Permanen Belum Pasti, Kemenperin: Mobil di Bawah Rp250 Juta Bukan Barang Mewah

Toyota Avanza 1.3 E

Lantas aturan berbeda juga diberikan pada jenis mobil baru non-LCGC. Tidak seperti tahun lalu yang mendapatkan keringanan 100 persen. Tahun ini pemerintah hanya memberikan keringanan 50 persen. Adapun jenis kendaraan mendapatkan fasilitas keringanan ini memiliki harga berkisar Rp200 juta hingga Rp250 juta.

"Untuk kendaraan dengan harga Rp200 sampai Rp250 juta, yang tarif PPnBM nya sebesar 15 persen. Pada kuartal pertama ini diberikan insentif sebesar 50 persen ditanggung pemerintah. Sehingga masyarakat hanya membayar PPnBM sebesar 7,5 persen. Kemudian pada kuartal kedua, sudah membayar penuh sebesar 15 persen," imbuh Airlangga.

Namun, dalam keterangan pers tidak disebutkan model-model kendaraan apa saja yang mendapat keringanan. Sebagai gambaran berdasarkan kriteria LCGC dan dengan harga mobil sampai Rp250 juta. Ini daftar calon kandidat penerimanya. Perlu digaris bawahi, besaran banderol di sini mengikuti harga on the road sekarang. Belum sesuai mekanisme diskon pajak (PPnBM) terbaru. (Alx/Odi)

Toyota Agya:

  • 1.2 G M/T STD - Rp149.200.000
  • 1.2 G A/T STD (Spot Order*) - Rp162.740.000
  • 1.2 GR Sport M/T - Rp154.845.000
  • 1.2 GR Sport A/T - Rp170.690.000

Toyota Calya:

  • 1.2 E M/T STD - Rp146.190.000
  • 1.2 E M/T - Rp148.990.000
  • 1.2 G M/T - Rp155.290.000
  • 1.2 G A/T - Rp167.490.000

Daihatsu Ayla:

  • 1.2 X A/T - Rp153.100.000
  • 1.2 R A/T - Rp162.650.000
  • 1.2 R Deluxe A/T - Rp166.650.000
  • 1.0 X A/T - Rp140.250.000
  • 1.0 X Deluxe A/T - Rp147.600.000
  • 1.2 X M/T - Rp142.800.000
  • 1.2 R M/T - Rp149.850.000
  • 1.2 R Deluxe M/T - Rp153.850.000
  • 1.0 X M/T - Rp131.000.000
  • 1.0 X Deluxe M/T - Rp138.350.000
  • 1.0 D+ M/T - Rp120.000.000
  • 1.0 D M/T - Rp107.600.000

Daihatsu Sigra:

  • 1.2 X A/T - Rp153.100.000
  • 1.2 R A/T - Rp162.650.000
  • 1.2 R Deluxe A/T - Rp166.650.000
  • 1.0 X A/T - Rp140.250.000
  • 1.0 X Deluxe A/T - Rp147.600.000
  • 1.2 X M/T - Rp142.800.000
  • 1.2 R M/T - Rp149.850.000
  • 1.2 R Deluxe M/T - Rp153.850.000
  • 1.0 X M/T - Rp131.000.000
  • 1.0 X Deluxe M/T - Rp 138.350.000
  • 1.0 D+ M/T - Rp120.000.000
  • 1.0 D M/T - Rp107.600.000

Honda Brio Satya:

  • S M/T - Rp153.400.000
  • E M/T - Rp162.400.000
  • E CVT - Rp177.400.000

Non-LCGC Rp200 juta - Rp250 juta:

Toyota Raize:

  • 1.2 G M/T ONE TONE (Spot Order*) - Rp225.950.000
  • 1.2 G CVT ONE TONE - Rp240.750.000
  • 1.0T G M/T ONE TONE - Rp245.250.000
  • 1.0T G M/T TWO TONE (Spot Order*) - Rp247.850.000

Toyota Avanza:

  • 1.3 E M/T (Spot Order*) - Rp228.300.000
  • 1.3 E CVT (Spot Order*) - Rp242.800.000

Daihatsu Rocky:

  • 1.0 R TC M/T ADS TWO TONE - Rp249.800.000
  • 1.0 R TC M/T ADS SC - Rp248.800.000
  • 1.0 R TC M/T TWO TONE - SC Rp242.800.000
  • 1.0 R TC M/T TWO TONE - Rp241.800.000
  • 1.0 R TC M/T SC - Rp240.800.000
  • 1.2 X CVT ADS - Rp239.300.000
  • 1.2 X CVT - Rp231.300.000
  • 1.2 X M/T ADS - Rp221.600.000
  • 1.2 X M/T - Rp213.600.000
  • 1.2 M CVT - Rp217.300.000
  • 1.2 M M/T - Rp199.600.000

Daihatsu Xenia:

  • 1.3 R CVT - Rp243.700.000
  • 1.3 R M/T SC ADS - Rp236.900.000
  • 1.3 R M/T SC - Rp227.900.000
  • 1.3 R M/T ADS - Rp235.400.000
  • 1.3 R M/T - Rp226.400.000
  • 1.3 X CVT - Rp232.700.000
  • 1.3 X M/T - Rp215.400.000
  • 1.3 M M/T - Rp212.200.000

Daihatsu Terios:

  • X A/T DLX - Rp248.000.000
  • X M/T DLX - Rp237.600.000
  • X M/T - Rp227.600.000

Daihatsu Luxio:

  • 1.5 X M/T MC E4 - Rp241.100.000
  • 1.5 D M/T MC E4 - Rp222.000.000

Daihatsu Granmax MB:

  • MB 1.5 D PS FH E4 - Rp205.800.000
  • MB 1.3 D FF FH E4 - Rp195.500.000
  • MB 1.3 D FH E4 - Rp188.800.000

Honda Brio RS:

  • RS M/T - Rp206.900.000
  • RS CVT - Rp223.900.000
  • RS M/T Urbanite - Rp213.900.000
  • RS CVT Urbanite - Rp230.900.000

Suzuki XL7:

XL7 ZETA M/T - Rp247.700.000

Suzuki Ertiga:

  • GA M/T - Rp220.700.000
  • GL M/T - Rp240.700.000

Suzuki APV:

  • GA - Rp212.000.000
  • GL - Rp220.100.000
  • GX - Rp233.900.000
  • SGX - Rp237.200.000

Mitsubishi Xpander:

GLS M/T - Rp249.930.000

Wuling Formo S:

  • 5 Seater - Rp134.800.000
  • 8 Seater - Rp139.800.000

Confero:

1.5 DB MY M/T - Rp148.800.000

 

Baca Juga: PPnBM 100 Persen Memicu Industri Otomotif Kembali Bergairah

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Mobil Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • Bos Teknis Daihatsu Jepang Jelaskan Keunggulan Teknologi Rocky e-Smart Hybrid
    Bos Teknis Daihatsu Jepang Jelaskan Keunggulan Teknologi Rocky e-Smart Hybrid
    Editorial . Hari ini
  • BBM Swasta Langka, Ini Dampak Mesin Nissan e-Power Pakai Bensin Berkualitas Buruk
    BBM Swasta Langka, Ini Dampak Mesin Nissan e-Power Pakai Bensin Berkualitas Buruk
    Wahyu Hariantono . Hari ini
  • Kapsul Waktu Suzuki Plaza Museum: Dari Mesin Tenun Hingga Kendaraan Modern di Dunia
    Kapsul Waktu Suzuki Plaza Museum: Dari Mesin Tenun Hingga Kendaraan Modern di Dunia
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Jaecoo Rilis Harga Resmi J5 EV, Langsung Senggol Fronx, Raize, WR-V
    Jaecoo Rilis Harga Resmi J5 EV, Langsung Senggol Fronx, Raize, WR-V
    Setyo Adi . Hari ini
  • Line Up Debut di JMS 2025 Bukti Honda Tidak Mundur di Persaingan EV
    Line Up Debut di JMS 2025 Bukti Honda Tidak Mundur di Persaingan EV
    Bangkit Jaya . Hari ini

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Suzuki Fronx Sukses Besar di Jepang, Ini Strategi yang Dipakai!
    Suzuki Fronx Sukses Besar di Jepang, Ini Strategi yang Dipakai!
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Daihatsu Rocky e‑Smart Hybrid: Penjelasan Teknis Langsung dari Markas Daihatsu di Osaka
    Daihatsu Rocky e‑Smart Hybrid: Penjelasan Teknis Langsung dari Markas Daihatsu di Osaka
    OTO . Hari ini
  • Deepal S05 Berpotensi Jadi Mobil REEV Pertama Changan di Indonesia
    Deepal S05 Berpotensi Jadi Mobil REEV Pertama Changan di Indonesia
    Anjar Leksana . Hari ini
  • Bikin Heboh, Harga Jaecoo J5 EV Tidak Sampai Rp300 Juta!
    Bikin Heboh, Harga Jaecoo J5 EV Tidak Sampai Rp300 Juta!
    Setyo Adi Nugroho . Hari ini
  • Dari EV hingga FCEV, Toyota Menolak Jalan Tunggal Menuju Dekarbonisasi
    Dari EV hingga FCEV, Toyota Menolak Jalan Tunggal Menuju Dekarbonisasi
    Anindiyo Pradhono . Hari ini
  • 7 Mobil Konsep Paling Menarik Perhatian di JMS 2025
    7 Mobil Konsep Paling Menarik Perhatian di JMS 2025
    Setyo Adi Nugroho . Hari ini
  • Menelusuri Sejarah Dimulainya Kendaraan Suzuki di Dunia, dari Mesin Tenun hingga Mobil Modern
    Menelusuri Sejarah Dimulainya Kendaraan Suzuki di Dunia, dari Mesin Tenun hingga Mobil Modern
    Zenuar Yoga . 31 Okt, 2025
  • Ketangguhan Ladder Frame di Mitsubishi Pajero Sport, Siap Hadapi Medan Berat dan Jalanan Kota
    Ketangguhan Ladder Frame di Mitsubishi Pajero Sport, Siap Hadapi Medan Berat dan Jalanan Kota
    Ardiantomi . 31 Okt, 2025
  • Belajar Sejarah Daihatsu di Humobility World Jepang, dari Pertanian ke Mobil
    Belajar Sejarah Daihatsu di Humobility World Jepang, dari Pertanian ke Mobil
    OTO . 31 Okt, 2025
  • Mitsubishi Destinator Tak Gentar Hadapi Musim Hujan, Berkat Fitur-fitur Ini!
    Mitsubishi Destinator Tak Gentar Hadapi Musim Hujan, Berkat Fitur-fitur Ini!
    Ardiantomi . 30 Okt, 2025
  • Beberapa Langkah Perawatan Aki di Kendaraan Elektrifikasi
    Beberapa Langkah Perawatan Aki di Kendaraan Elektrifikasi
    Setyo Adi Nugroho . 25 Okt, 2025
  • Memasuki Musim Hujan, Waspada Risiko Aquaplaning Saat Berkendara
    Memasuki Musim Hujan, Waspada Risiko Aquaplaning Saat Berkendara
    Setyo Adi Nugroho . 16 Okt, 2025
  • Benarkah Melihat Penyakit Mobil Bisa Dilihat dari Warna Asap Knalpot Saja?
    Benarkah Melihat Penyakit Mobil Bisa Dilihat dari Warna Asap Knalpot Saja?
    Anjar Leksana . 14 Okt, 2025
  • Bingung Servis Mobil Berdasarkan Waktu atau Jarak Tempuh? Ini Penjelasannya
    Bingung Servis Mobil Berdasarkan Waktu atau Jarak Tempuh? Ini Penjelasannya
    Anjar Leksana . 08 Okt, 2025
  • Waspada Berburu Mobil Seken Murah, Ini Cara Cek Unit Bekas Tabrakan
    Waspada Berburu Mobil Seken Murah, Ini Cara Cek Unit Bekas Tabrakan
    Anjar Leksana . 01 Okt, 2025
  • Test Drive Jaecoo J5 EV: SUV Listrik Nyaman, Torsi Instan, dan Konsumsi Daya Super Irit
    Test Drive Jaecoo J5 EV: SUV Listrik Nyaman, Torsi Instan, dan Konsumsi Daya Super Irit
    Setyo Adi Nugroho . 30 Okt, 2025
  • Road Test Hyundai Santa Fe 1.6T-GDi HEV Calligraphy: SUV Keluarga Modern yang Siap Menjelajah Jarak Jauh
    Road Test Hyundai Santa Fe 1.6T-GDi HEV Calligraphy: SUV Keluarga Modern yang Siap Menjelajah Jarak Jauh
    Muhammad Hafid . 23 Okt, 2025
  • Road Test GWM Ora 03: EV Funky Cocok untuk Anak Muda
    Road Test GWM Ora 03: EV Funky Cocok untuk Anak Muda
    Wahyu Hariantono . 22 Okt, 2025
  • First Drive GWM Tank 300 Diesel: Nyaman di Aspal, Galak di Medan Berat
    First Drive GWM Tank 300 Diesel: Nyaman di Aspal, Galak di Medan Berat
    Muhammad Hafid . 17 Okt, 2025
  • First Drive Chery Tiggo 9 CSH AWD: SUV Keluarga Berjiwa Kencang!
    First Drive Chery Tiggo 9 CSH AWD: SUV Keluarga Berjiwa Kencang!
    Anjar Leksana . 15 Okt, 2025