Melihat Sisi Lain BMW S1000RR Era 1980-an

Melihat Sisi Lain BMW S1000RR Era 1980-an
PARIS, 23 Juli 2016 – Sosok motor sport dengan bentuk body depan yang membulat serta fairing lebar yang menutupi mesin besar dan buritan berbentuk kotak menjadi sebuah inspirasi bagi Praem. Ia menggarap BMW S1000RR lansiran tahun 2015 milik BMW Motorrad yang dipermak layaknya motor sport era 80-an. Praem merupakan seniman sekaligus konseptor asal Praem Custom Shop yang berbasais di Paris, Prancis. Hasil karya Praem terbilang unik, ia berhasil memodifikasi BMW S1000RR dengan tema motor balap BMW klasik. Motor ini memperoleh like terbanyak dalam kategori BMW Motorrad, Modification serta Custom. Mulanya, Praem memang ditantang oleh BMW Motorrad Paris untuk melakukan sebuah modifikasi yang ciamik. Tim Praem lantas memunculkan ide untuk membangun sebuah motor balap BMW yang turun di Suzuka 8-Hour era 1980-an. Semua bodywork dilucuti dan dibuat custom mengacu pada tunggangan klasik tersebut lengkap dengan lampu “juling” di bagian depan yang diapit tempat nomor start. Kemudian, bagian ekor dipotong pendek dan bikin subframe custom a la Praem. Penutup tangki bahan bakar juga dibuat custom. Sementara skema catnya meniru dari BMW 3.0 CSL Alexander Calder yang membalap untuk 24 Hour of Le Mans. Untuk menunjang body gambot dari motor berkubikasi 1000cc ini kaki-kakinya menggunakan suspensi elektronik generasi terbaru serta pelek serat karbon klasik dari Rotobox yang diapit rem cakram karbon keramik dari Sicom. Walau banyak mengalami ubahan di sektor penampilan, untuk mesinnya yang digunakan dalam motor sport bertampang retro tetap mempertahankan BMW S1000RR dan dilengkapi dengan gas buang milik Akrapovic. Berikut detail dan proses pengerjaannya! ANDHIKA KRESNA

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Beri Penghormatan Kepada Ayrton Senna, Ducati Hadirkan Monster Edisi Khusus
    Beri Penghormatan Kepada Ayrton Senna, Ducati Hadirkan Monster Edisi Khusus
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Lebih Dekat dengan Vespa Sprint Model Year 2024
    Lebih Dekat dengan Vespa Sprint Model Year 2024
    Setyo Adi Nugroho . 22 Mei, 2024
  • Kawasaki Indonesia Rilis Warna dan Grafis Baru Buat KLX150S dan KLX150SM
    Kawasaki Indonesia Rilis Warna dan Grafis Baru Buat KLX150S dan KLX150SM
    Zenuar Yoga . 22 Mei, 2024
  • Pembalap Astra Honda Siap Bertanding di Moto3 GP Catalunya
    Pembalap Astra Honda Siap Bertanding di Moto3 GP Catalunya
    Anjar Leksana . 22 Mei, 2024
  • Impresi Perdana Bertemu Vespa Primavera Model Year 2024
    Impresi Perdana Bertemu Vespa Primavera Model Year 2024
    Setyo Adi Nugroho . 21 Mei, 2024
  • Opsi Motor Yamaha Pakai Teknologi Y-Connect, Harga Mulai dari Rp21 jutaan
    Opsi Motor Yamaha Pakai Teknologi Y-Connect, Harga Mulai dari Rp21 jutaan
    Zenuar Yoga . 15 Mei, 2024
  • Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Zenuar Yoga . 24 Apr, 2024
  • Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Zenuar Yoga . 22 Apr, 2024
  • Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Zenuar Yoga . 19 Apr, 2024
  • Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Zenuar Yoga . 18 Apr, 2024
  • Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Alvando Noya . 10 Mei, 2024
  • Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Zenuar Yoga . 16 Apr, 2024
  • Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Zenuar Yoga . 08 Apr, 2024
  • Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2024
  • Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 21 Mar, 2024
  • Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Setyo Adi Nugroho . 08 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    Bangkit Jaya Putra . 07 Feb, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    Setyo Adi Nugroho . 04 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    Anindiyo Pradhono . 01 Feb, 2024
  • Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Zenuar Yoga . 27 Okt, 2023