Water Transfer Printing, Bikin Motor Anda Tampil Beda

Water Transfer Printing, Bikin Motor Anda Tampil Beda
JAKARTA, 2 Februari 2016 -- Bagi Anda yang gemar memodifikasi atau hanya sekedar ingin tampil beda pada tunggangannya. Anda bisa mencoba yang satu ini, Water Transfer Prainting. Pada dasarnya water printing merupakan teknik pengecatan atau proses dekorasi 3D yang menggunakan media air sebagai transfer grafis seperti serat karbon, woodgrain, kamuflase, pola geometris ke objek yang di inginkan. Karena menggunakan media air, proses pencetakan juga dapat dijangkau pada permukaan yang sulit dan permukaan yang tidak rata sekalipun. Objek tersebut bisa berbahan dasar plastik, besi, kayu bahkan keramik dan kaca. Dalam dunia otomotif khususnya motor biasanya teknik ini digunakan untuk mempercantik part tambahan atau aksesoris seperti, velg, tangki bensin, tabung sok, stang bahkan helm. Proses ini menggunakan sebuah film yang larut dalam air yang berisi desain grafis yang diinginkan. Setelah itu proses penyemprotan zat kima sebagai aktifasi yang akan menyatukan grafis, tinta dan membungkus objek yang dicelupkan tersebut. Proses selanjutnya adalah dengan melakukan pencelupan ke dalam bak yang sudah berisi air sebagai media tranfernya. Hasil proses water transfer printing ini dapat bertahan lama. “Di Eropa dan Amerika biasanya metode ini dipakai para produsen yang menuntut standar kualitas tinggi dan daya tahan yang lama dan dirancang untuk mengatasi kekuatan alam seperti hujan, panas, musim dingin dan bahkan waktu,” kata Arif JWTP dari Jakarta Water Tranfer Printing Paintwork. Anda tertarik? Jakarta Water Tranfer Printing Paintwork bisa mengerjakannya. JWTP berlokasi di Jalan Merica No.52, Ciputat, Tangerang Selatan. Untuk menanyakan informasi lebih lanjut, Anda bisa menghubungi di nomor +6283875475470 atau 7D30BF57 untuk Blackberry Messenger. Penasaran seperti apa kerja Water Painting? Simak videonya… https://www.youtube.com/watch?v=mTVgGovTE5Q ANDHIKA KRESNA

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • MotoGP Spanyol 2024: Pecco Juara, Pepet Martin di Klasemen
    MotoGP Spanyol 2024: Pecco Juara, Pepet Martin di Klasemen
    Setyo Adi Nugroho . 29 Apr, 2024
  • Vespa World Day 2024 Dihadiri 30 Ribu Pencinta Vespa
    Vespa World Day 2024 Dihadiri 30 Ribu Pencinta Vespa
    Zenuar Yoga . 26 Apr, 2024
  • Bangkitkan Nilai Sejarah Balap, Yamaha Rilis XSR900 GP
    Bangkitkan Nilai Sejarah Balap, Yamaha Rilis XSR900 GP
    Anjar Leksana . 23 Apr, 2024
  • Ducati Indonesia Gelar Program Check-Up Gratis dan Diskon 70 persen Suku Cadang
    Ducati Indonesia Gelar Program Check-Up Gratis dan Diskon 70 persen Suku Cadang
    Zenuar Yoga . 23 Apr, 2024
  • Michelin Indonesia Gelar Safety Riding Class untuk Pengendara Perempuan
    Michelin Indonesia Gelar Safety Riding Class untuk Pengendara Perempuan
    Anindiyo Pradhono . 23 Apr, 2024
  • Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Zenuar Yoga . 24 Apr, 2024
  • Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Zenuar Yoga . 22 Apr, 2024
  • Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Zenuar Yoga . 19 Apr, 2024
  • Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Zenuar Yoga . 18 Apr, 2024
  • Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Zenuar Yoga . 15 Apr, 2024
  • Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Zenuar Yoga . 16 Apr, 2024
  • Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Zenuar Yoga . 08 Apr, 2024
  • Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2024
  • Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 21 Mar, 2024
  • Biar Aman dan Nyaman di Jalan, Ini Tips Berkendara saat Berpuasa
    Biar Aman dan Nyaman di Jalan, Ini Tips Berkendara saat Berpuasa
    Zenuar Yoga . 20 Mar, 2024
  • Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Setyo Adi Nugroho . 08 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    Bangkit Jaya Putra . 07 Feb, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    Setyo Adi Nugroho . 04 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    Anindiyo Pradhono . 01 Feb, 2024
  • Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Zenuar Yoga . 27 Okt, 2023