Aman Berkendara saat Musim Hujan, Perhatikan Hal Ini

driving in rain

Bulan-bulan ini sudah memasuki musim hujan. Agar perjalanan aman dan aman, kondisi kendaraan harus disiapkan sebaik mungkin sebelum digunakan. Pemeriksaan komponen dalam mobil dan penyesuaian cara berkendara, dapat mengurangi risiko timbulnya gangguan ketika sedang dalam perjalanan. Menurut Hariadi, Asst. to Service Dept. Head PT SIS. Curah hujan yang semakin tinggi membuat pengendara harus memberikan perhatian ekstra pada kendaraan.

Nah, selain melakukan pemeriksaan rutin mandiri di rumah, pengendara juga wajib mengecek kendaraannya ke bengkel resmi terdekat dari jangkauan. Hal ini dilakukan agar jika terjadi masalah di mobil dapat ditangani orang yang tepat. Sehingga berkendara menjadi lebih tenang. Berikut beberapa tips yang perlu diperhatikan melakukan perjalanan pada musim hujan:

 

Cek Wiper dan Kaca Mobil

Wiper menjadi komponen yang harus diperhatikan sebelum kendaraan digunakan. Ia memiliki peran penting untuk membantu pandangan saat hujan agar aman dan nyaman. Maka dari itu, penting untuk melakukan perawatan rutin seperti mengecek elastisitas karet serta komponen wiper. Selain itu, kaca mobil juga harus dijaga kejernihannya. Bersihkan secara teratur untuk mencegah timbulnya jamur. Anda dapat melakukan dengan menggunakan pembersih sesuai dengan rekomendasi dari bengkel resmi.

 

Perhatikan Sistem Kontrol Kendaraan

Memperhatikan sistem kontrol kendaraan menjadi bagian penting dan wajib ketika kita hendak melakukan perjalanan. Terutama saat musim hujan. Pastikan sistem kemudi, rem, kopling dan pedal gas dapat berfungsi dengan baik. Dan lakukan perawatan rutin di bengkel resmi Suzuki.

Baca Juga: Mata Harus Terus Bergerak saat Mengemudi, Apa Alasannya?

Nyalakan Lampu Kendaraan

Sebelum digunakan, periksa lampu kendaraan apakah berfungsi dengan baik. Lampu kendaraan berfungsi untuk mempermudah melihat pengendara lain dengan jelas. Begitu juga sebaliknya, pengendara lain mudah melihat posisi kendaraan kita ketika berada di jalan saat hujan lebat. Pencahayaan di mobil terdiri dari lampu senja, lampu dekat, lampu jauh, lampu kabut, lampu rem, lampu mundur dan lampu hazard.

 

Hindari Genangan Air

Pengendara dianjurkan untuk menghindari jalanan yang memiliki ketinggian genangan air tak terprediksi. Hal ini dapat membuat kendaraan mengalami gangguan seperti kerusakan mesin karena air genangan dapat berpotensi terhisap ke dalam komponen enjin. Sehingga dapat membuat jantung mekanis mati mendadak.

 

Kurangi Kecepatan Ketika Hujan

Agar aman, baiknya mengendarai dengan kecepatan sedang, mengikuti kondisi. Melesat terlalu kencang dapat membahayakan diri sendiri dan pengendara lain. Maka dari itu, demi mengurangi risiko tergelincir akibat jalanan licin. Pengendara harus menjaga batas kecepatan kendaraan. Termasuk jaga jarak dengan mobil lain. Ini bisa mengurangi risiko tabrakan apabila kendaraan harus melakukan pengereman mendadak.

“Memperhatikan fungsi komponen kendaraan serta menyesuaikan teknik mengemudi. Dapat dilakukan untuk menghindari kejadian tak terduga. Gangguan fungsi komponen kendaraan juga dapat dicegah dengan melakukan perawatan rutin di jaringan bengkel resmi Suzuki. Namun, apabila kendaraan mengalami gangguan ketika sedang digunakan. Sila konsultasikan ke bengkel resmi atau menghubungi Suzuki Emergency Roadside Assistance (SERA). Ini untuk memudahkan pengendara melakukan perbaikan,” papar Hariadi. (Alx/Odi)

 

Baca Juga: Masuki Musim Hujan, Jangan Lupa Cek Kondisi Kampas Rem Mobil

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Mobil Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • New Hyundai Creta Alpha Meluncur Versi 2026, Perkuat Karakter Lewat Visual
    New Hyundai Creta Alpha Meluncur Versi 2026, Perkuat Karakter Lewat Visual
    Anjar Leksana . Hari ini
  • Jadi Merek Terlaris ke-9 di Indonesia, Chery Optimis Sambut 2026
    Jadi Merek Terlaris ke-9 di Indonesia, Chery Optimis Sambut 2026
    Bangkit Jaya . Hari ini
  • Bisik-Bisik Morizo Isyaratkan Toyota MR2 Lahir Kembali di Tokyo Auto Salon 2026
    Bisik-Bisik Morizo Isyaratkan Toyota MR2 Lahir Kembali di Tokyo Auto Salon 2026
    Muhammad Hafid . Hari ini
  • Resonator Siap Debut di Tokyo Auto Salon 2026, Modifikasi Honda Step WGN Ala Amerika
    Resonator Siap Debut di Tokyo Auto Salon 2026, Modifikasi Honda Step WGN Ala Amerika
    Anjar Leksana . Hari ini
  • Geely Galaxy V900 Siap Meluncur, MPV EREV Sanggup Tempuh hingga 1.200 Km
    Geely Galaxy V900 Siap Meluncur, MPV EREV Sanggup Tempuh hingga 1.200 Km
    Muhammad Hafid . 06 Jan, 2026

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Jetour Berhasil Jual 622 Ribu Mobil di Seluruh Dunia, Naik 9,5 Persen
    Jetour Berhasil Jual 622 Ribu Mobil di Seluruh Dunia, Naik 9,5 Persen
    Anjar Leksana . Hari ini
  • Honda Step WGN Disulap Jadi Van ala Amerika dengan Tampilan Klasik nan Gahar
    Honda Step WGN Disulap Jadi Van ala Amerika dengan Tampilan Klasik nan Gahar
    Anjar Leksana . 06 Jan, 2026
  • Anak Usaha Changan, Harbin Dongan Auto Bikin Rotary Engine Rotor Tunggal
    Anak Usaha Changan, Harbin Dongan Auto Bikin Rotary Engine Rotor Tunggal
    Anjar Leksana . 06 Jan, 2026
  • Menuju 2026, Penta Prima Pertegas Posisi Sebagai Produsen Cat yang Inovatif
    Menuju 2026, Penta Prima Pertegas Posisi Sebagai Produsen Cat yang Inovatif
    Setyo Adi Nugroho . 06 Jan, 2026
  • BYD Siap Luncurkan Seal 07 EV, Jarak Tempuh Diklaim Tembus 700 Km
    BYD Siap Luncurkan Seal 07 EV, Jarak Tempuh Diklaim Tembus 700 Km
    Muhammad Hafid . 05 Jan, 2026
  • 5 Kelebihan Hyundai Stargazer Cartenz X yang Membuatnya Layak Dipinang
    5 Kelebihan Hyundai Stargazer Cartenz X yang Membuatnya Layak Dipinang
    OTO . 05 Jan, 2026
  • Mengenal Fitur Regenerative Braking System di All New Hyundai Kona Electric
    Mengenal Fitur Regenerative Braking System di All New Hyundai Kona Electric
    OTO . 05 Jan, 2026
  • Tawaran Keunggulan Lepas L8, Dari Baterai sampai Prosesor
    Tawaran Keunggulan Lepas L8, Dari Baterai sampai Prosesor
    Setyo Adi Nugroho . 02 Jan, 2026
  • Ford Everest Titanium: Analisis Spesifikasi, Fitur, dan Posisi di Segmen SUV Premium
    Ford Everest Titanium: Analisis Spesifikasi, Fitur, dan Posisi di Segmen SUV Premium
    Muhammad Hafid . 02 Jan, 2026
  • 10 Mobil Paling Sering Dicari di OTO.com Sepanjang 2025
    10 Mobil Paling Sering Dicari di OTO.com Sepanjang 2025
    Zenuar Yoga . 29 Des, 2025
  • Cara Mengoptimalkan EV untuk Perjalanan Keluarga
    Cara Mengoptimalkan EV untuk Perjalanan Keluarga
    Setyo Adi Nugroho . 24 Des, 2025
  • Kondisi Ban Mobil Jadi Hal Penting saat Perjalanan Mudik Nataru Musim Hujan
    Kondisi Ban Mobil Jadi Hal Penting saat Perjalanan Mudik Nataru Musim Hujan
    Anjar Leksana . 24 Des, 2025
  • Jelang Libur Akhir Tahun, Simak Tips Maksimalkan Bepergian dengan Mobil Hibrida
    Jelang Libur Akhir Tahun, Simak Tips Maksimalkan Bepergian dengan Mobil Hibrida
    Setyo Adi Nugroho . 19 Des, 2025
  • Beberapa Langkah Perawatan Aki di Kendaraan Elektrifikasi
    Beberapa Langkah Perawatan Aki di Kendaraan Elektrifikasi
    Setyo Adi Nugroho . 25 Okt, 2025
  • Memasuki Musim Hujan, Waspada Risiko Aquaplaning Saat Berkendara
    Memasuki Musim Hujan, Waspada Risiko Aquaplaning Saat Berkendara
    Setyo Adi Nugroho . 16 Okt, 2025
  • Road Test Wuling Darion PHEV: Uji Nyata MPV Keluarga Saat Libur Akhir Tahun
    Road Test Wuling Darion PHEV: Uji Nyata MPV Keluarga Saat Libur Akhir Tahun
    Setyo Adi Nugroho . Hari ini
  • Test Drive Mercedes-Benz GLA 200 AMG Line & GLB 200 AMG Line: Dua SUV Kompak, Dua Karakter Berbeda
    Test Drive Mercedes-Benz GLA 200 AMG Line & GLB 200 AMG Line: Dua SUV Kompak, Dua Karakter Berbeda
    Muhammad Hafid . 29 Des, 2025
  • Test Drive Mercedes-Benz NGCC: A 200 Progressive Line dan CLA 200 AMG Line, Compact Car Premium dengan Karakter Berbeda
    Test Drive Mercedes-Benz NGCC: A 200 Progressive Line dan CLA 200 AMG Line, Compact Car Premium dengan Karakter Berbeda
    Muhammad Hafid . 29 Des, 2025
  • Test Drive Bentley Continental GT PHEV: Grand Tourer Atletis Memasuki Era Elektrifikasi
    Test Drive Bentley Continental GT PHEV: Grand Tourer Atletis Memasuki Era Elektrifikasi
    Wahyu Hariantono . 04 Des, 2025
  • Test Drive Wuling Darion PHEV: MPV Keluarga Irit, Bisa Tempuh 1.200 Km Tanpa Isi Ulang!
    Test Drive Wuling Darion PHEV: MPV Keluarga Irit, Bisa Tempuh 1.200 Km Tanpa Isi Ulang!
    Ardiantomi . 20 Nov, 2025