Pentingnya Melakukan Perawatan Rem Secara Berkala

GR Hilux brakes

Fungsi rem pada mobil sangat penting untuk mengendalikan laju kendaraan. Peran rem sangat vital, untuk itu memerlukan perawatan berkala. Semua beragam jenis rem perlu mendapat perhatian. Seperti rem hidrolik, rem cakram, rem tromol dan juga rem dengan fitur anti-lock braking system (ABS).

Ada beberapa gejala ketika rem memiliki bermasalah. Seperti ada bunyi dari perangkat rem, keluar bau hangus dan rem mobil bergetar. Saat pengemudi menginjak pedal rem dan terasa ada getaran atau berbunyi, itu artinya terdapat permukaan yang tidak rata pada piringan rem atau kondisi kampas rem yang mulai aus. Jika tercium bau hangus terbakar, ada kemungkinan minyak yang terbakar pada lingkar roda. Ini menandakan adanya kebocoran pada kaliper rem.

Perawatan perangkat rem sebenarnya cukup mudah. Paling gampang mengikuti jadwal secara berkala dengan membawa ke bengkel resmi untuk dilakukan pemeriksaan. Ini karena rem termasuk perangkat yang kompleks dan membutuhkan sentuhan tangan mekanik berpengalaman jika mengalami masalah. Bagi pemilik kendaraan awam, yang bisa dilakukan hanya pemeriksaan tinggi minyak rem. Biasanya terletak di dalam kap mesin sejajar posisi pengemudi. Jika terlihat minyak rem berkurang dengan jarak penggunaan kurang dari 20.000 kilometer, itu artinya ada kebocoran dalam sistem pengereman dan perlu segera dibawa ke bengkel.

Baca Juga: Cek Komponen Penting Ini Bila Mobil Terdampak Abu Vulkanik dan Solusi Mengatasinya

brembo brake

Cara lain adalah dengan rajin membersihkan cakram rem. Karena terletak dalam posisi terbuka, bahkan menghadap jalan sehingga resiko terpapar debu maupun kotoran. Bersihkan area permukaan cakram secara rutin terutama pada musim hujan. Jika mulai berkarat dapat membersihkan dengan cairan pembersih agar fungsinya tetap maksimal.

Bila kerap mendengar decitan di pedal rem, segera periksa permukaan kampas rem. Apakah mulai menipis atau kampas rem yang menipis. Jika piringan cakram mulai menipis maka sebaiknya mengganti dengan yang baru. Jika hanya permukaan tidak rata biasanya bisa dibubut namun ini tergantung dengan kondisi cakram.

Pemeriksaan juga dilakukan di bagian kaliper rem. Perangkat ini sebenarnya jarang bermasalah, namun ada beberapa hal yang dapat mengurangi performanya. Ini membuat rem bergoyang atau bergeser sehingga membuat laju mobil tersendat jika pedal rem diinjak.

Selain perawatan, perlu juga mengetahui cara rem yang benar. Ini juga untuk menjaga performanya. Jangan menginjak pedal rem terlalu keras, selalu perhatikan jarak dengan kendaraan lain agar bisa mengantisipasi pengereman. (Sta/Odi)

 

Baca Juga: Masuki Musim Hujan, Jangan Lupa Cek Kondisi Kampas Rem Mobil

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Mobil Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • BYD Sealion 06 Dapat Penyegaran, Ada Peningkatan Powertrain dan Baterai
    BYD Sealion 06 Dapat Penyegaran, Ada Peningkatan Powertrain dan Baterai
    Muhammad Hafid . Hari ini
  • Bukan Cuma Irit BBM, 5 Alasan Ini Bikin Toyota Veloz Hybrid Jadi Opsi Menarik buat Road Trip
    Bukan Cuma Irit BBM, 5 Alasan Ini Bikin Toyota Veloz Hybrid Jadi Opsi Menarik buat Road Trip
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Wakil Indonesia Kembali Setelah 14 Tahun, Julian Johan Siap Debut Reli Dakar 2026
    Wakil Indonesia Kembali Setelah 14 Tahun, Julian Johan Siap Debut Reli Dakar 2026
    Anjar Leksana . Hari ini
  • Mengenal Ford Everest Titanium, Tawarkan Rasa Premium dan Dapat Diandalkan
    Mengenal Ford Everest Titanium, Tawarkan Rasa Premium dan Dapat Diandalkan
    Muhammad Hafid . Hari ini
  • Geely EX2 Hadir Nyentrik, Tebar Pesona di Ben’s Backyard Bintaro
    Geely EX2 Hadir Nyentrik, Tebar Pesona di Ben’s Backyard Bintaro
    Setyo Adi . Hari ini

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • BYD Sealion 06 EV Terbaru Tingkatkan Daya Jelajah hingga 710 Km
    BYD Sealion 06 EV Terbaru Tingkatkan Daya Jelajah hingga 710 Km
    Muhammad Hafid . Hari ini
  • Cina Perkuat Arah Elektrifikasi Lewat Proyek Strategis Baterai Solid-State
    Cina Perkuat Arah Elektrifikasi Lewat Proyek Strategis Baterai Solid-State
    Muhammad Hafid . Hari ini
  • VW Kombi Biru Bernama Azul yang Bertahan dari Kebakaran Hebat Los Angeles
    VW Kombi Biru Bernama Azul yang Bertahan dari Kebakaran Hebat Los Angeles
    Setyo Adi Nugroho . Hari ini
  • Julian Johan Siap Berlaga di Rally Dakar 2026, Jadi Wakil Indonesia
    Julian Johan Siap Berlaga di Rally Dakar 2026, Jadi Wakil Indonesia
    Anjar Leksana . Hari ini
  • Hyundai Sumbang Stargazer Cartenz Ambulans untuk Penanganan Banjir Sumatra
    Hyundai Sumbang Stargazer Cartenz Ambulans untuk Penanganan Banjir Sumatra
    Anjar Leksana . 31 Des, 2025
  • Tawaran Keunggulan Lepas L8, Dari Baterai sampai Prosesor
    Tawaran Keunggulan Lepas L8, Dari Baterai sampai Prosesor
    Setyo Adi Nugroho . Hari ini
  • Ford Everest Titanium: Analisis Spesifikasi, Fitur, dan Posisi di Segmen SUV Premium
    Ford Everest Titanium: Analisis Spesifikasi, Fitur, dan Posisi di Segmen SUV Premium
    Muhammad Hafid . Hari ini
  • 10 Mobil Paling Sering Dicari di OTO.com Sepanjang 2025
    10 Mobil Paling Sering Dicari di OTO.com Sepanjang 2025
    Zenuar Yoga . 29 Des, 2025
  • Ford Everest XLT Next-Gen: Varian Tengah yang Serbaguna
    Ford Everest XLT Next-Gen: Varian Tengah yang Serbaguna
    Muhammad Hafid . 26 Des, 2025
  • Review Kabin Volkswagen ID.Buzz Bozz Edition: Definisi Kemewahan 'Silent Luxury' untuk Para Bos
    Review Kabin Volkswagen ID.Buzz Bozz Edition: Definisi Kemewahan 'Silent Luxury' untuk Para Bos
    Anindiyo Pradhono . 23 Des, 2025
  • Cara Mengoptimalkan EV untuk Perjalanan Keluarga
    Cara Mengoptimalkan EV untuk Perjalanan Keluarga
    Setyo Adi Nugroho . 24 Des, 2025
  • Kondisi Ban Mobil Jadi Hal Penting saat Perjalanan Mudik Nataru Musim Hujan
    Kondisi Ban Mobil Jadi Hal Penting saat Perjalanan Mudik Nataru Musim Hujan
    Anjar Leksana . 24 Des, 2025
  • Jelang Libur Akhir Tahun, Simak Tips Maksimalkan Bepergian dengan Mobil Hibrida
    Jelang Libur Akhir Tahun, Simak Tips Maksimalkan Bepergian dengan Mobil Hibrida
    Setyo Adi Nugroho . 19 Des, 2025
  • Beberapa Langkah Perawatan Aki di Kendaraan Elektrifikasi
    Beberapa Langkah Perawatan Aki di Kendaraan Elektrifikasi
    Setyo Adi Nugroho . 25 Okt, 2025
  • Memasuki Musim Hujan, Waspada Risiko Aquaplaning Saat Berkendara
    Memasuki Musim Hujan, Waspada Risiko Aquaplaning Saat Berkendara
    Setyo Adi Nugroho . 16 Okt, 2025
  • Test Drive Mercedes-Benz GLA 200 AMG Line & GLB 200 AMG Line: Dua SUV Kompak, Dua Karakter Berbeda
    Test Drive Mercedes-Benz GLA 200 AMG Line & GLB 200 AMG Line: Dua SUV Kompak, Dua Karakter Berbeda
    Muhammad Hafid . 29 Des, 2025
  • Test Drive Mercedes-Benz NGCC: A 200 Progressive Line dan CLA 200 AMG Line, Compact Car Premium dengan Karakter Berbeda
    Test Drive Mercedes-Benz NGCC: A 200 Progressive Line dan CLA 200 AMG Line, Compact Car Premium dengan Karakter Berbeda
    Muhammad Hafid . 29 Des, 2025
  • Test Drive Bentley Continental GT PHEV: Grand Tourer Atletis Memasuki Era Elektrifikasi
    Test Drive Bentley Continental GT PHEV: Grand Tourer Atletis Memasuki Era Elektrifikasi
    Wahyu Hariantono . 04 Des, 2025
  • Test Drive Wuling Darion PHEV: MPV Keluarga Irit, Bisa Tempuh 1.200 Km Tanpa Isi Ulang!
    Test Drive Wuling Darion PHEV: MPV Keluarga Irit, Bisa Tempuh 1.200 Km Tanpa Isi Ulang!
    Ardiantomi . 20 Nov, 2025
  • Test Drive Offroad Chery J6T: Traksi Brutal iWD Tembus Batu, Lumpur, dan Genangan Dalam
    Test Drive Offroad Chery J6T: Traksi Brutal iWD Tembus Batu, Lumpur, dan Genangan Dalam
    Muhammad Hafid . 17 Nov, 2025